Menurut Primbon Jawa, 5 Hewan Ini Mampu Menangkal Ilmu Hitam, Santet dan Lain Sebagainya

- 16 September 2021, 22:53 WIB
Ilustrasi Kucing. Menurut Primbon Jawa, 5 Hewan Ini Mampu Menangkal Ilmu Hitam, Santet  dan Lain Sebagainya
Ilustrasi Kucing. Menurut Primbon Jawa, 5 Hewan Ini Mampu Menangkal Ilmu Hitam, Santet dan Lain Sebagainya /Better If You Know

Baca Juga: Ketika Istri Didekati Laki-Laki Lain, Apa Dipukul? Begini Saran Ustadz Khalid Basalamah

Burung Hantu ini juga sangat peka dan instingnya juga sangat tajam.

Apa yang tidak kita ketahui, Burung Hantu ini kadang-kadang bisa mengetahuinya dan bisa merasakannya lebih dahulu.

Contohnya, kalau dia berbunyi atau suara di malam hari atau kadang-kadang di tengah malam atau kadang-kadang di waktu fajar, dan berbunyinya itu terus menerus dan tidak wajar, tidak seperti biasanya, itu biasanya ada tanda-tanda bahwa kadang-kadang di kampung tertentu di sekitarnya itu ada yang akan meninggal dunia, dan ini masih dipercaya masyarakat Jawa sampai saat ini.

Jadi kadang-kadang kalau malam itu Burung Hantu itu berbunyi semacam itu, kadang-kadang sebagai pertanda bahwa Burung Hantu ini sudah merasakan dan bahkan melihat makhluk halus yang ada di sekitar situ.

Baca Juga: Ini Sejarah Singkat Ilmu Ilomata di Gorontalo

5. Hewan Banyak
Menurut Primbon Jawa, hewan Banyak ini seperti Pitik atau seperti ayam cuman lehernya panjang.

Hewan ini dipercaya dapat mengusir makhluk halus ataupun bisa menetralisir energi-energi negatif untuk bisa kembali menjadi tempat yang mempunyai aura dan bahkan mempunyai mempunyai energi positif.

Itulah 5 binatang yang dipercaya oleh masyarakat Jawa yang disebutkan di dalam Primbon Jawa untuk mengusir makhluk halus ataupun untuk mengusir ilmu hitam yang berupa teluh, santet ataupun guna-guna.***

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: YouTube Esa Production


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x