BMKG Keluarkan Peringatan Dini di Wilayah Gorontalo Rabu 15 September 2021

- 15 September 2021, 00:29 WIB
Ilustrasi hujan dan kilatan petir.
Ilustrasi hujan dan kilatan petir. /Pixabay.com/David Mark

konvergensi lainnya terpantau memanjang dari Kalimantan Timur hingga Kalimantan bagian utara.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sulut, BMKG Keluarkan Peringatan Dini Senin 13 September 2021, Manado dan Bolmong Hujan Ringan

Kondisi ini mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sekitar wilayah sirkulasi siklonik dan di sepanjang daerah konvergensi tersebut.

Berikut perkiraan cuaca yang dikelaurkan BMKG Rabu, 15 September 2021.

1. Gorontalo. Pagi Berawan, siang berawan, malam hujan ringan dan dini hari berawan.

2. Kwandang. Pagi Berawan, siang hujan ringan, malam hujan ringan dan dini hari berawan.

3. Limboto. Pagi Berawan, siang hujan ringan, malam hujan petir dan dini hari berawan.

4. Marisa. Pagi Berawan, siang hujan ringan, malam hujan ringan dan dini hari berawan.

5. Suwawa. Pagi hujan sedang, siang hujan ringan, malam berawan dan dini hari kabut.

6. Tilamuta. Pagi hujan riangan, siang berawan, malam berawan dan dini hari berawan.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah