10 Pekerjaan ini Laku Keras di Masa Pandemi COVID-19

- 23 September 2021, 14:30 WIB
Ilustrasi pekerja konstruksi menggambarkan seseorang yang pekerja keras.*/Pixabay
Ilustrasi pekerja konstruksi menggambarkan seseorang yang pekerja keras.*/Pixabay /

TERAS GORONTALO - Tahukah kamu bahwa di masa pandemi COVID-19 ini banyak orang yang kesulitan mendapatkan pekerjaan.

Tapi untuk beberapa pekerjaan ini justru sangat di dibutuhkan di masa pandemi COVID-19 ini.

Dikutip terasgorontalo.com dari Instagram @galerikerja, pada Kamis, 23 September 2021, berikut 10 pekerjaan yang laku keras di masa pandemi COVID-19.

Baca Juga: Dana Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 21 Belum Masuk? Simak Informasi ini

1. Tenaga Kesehatan.

Tentu profesi yang satu ini paling dibutuhkan sebagai penolong pasien terinfeksi COVID-19.

2. Guru Privat.

Usai pemerintah menerapkan belajar dari rumah, guru privat menjadi alternatif sebagai guru akademik bagi anak-anak untuk belajar di rumah.

Baca Juga: Masih Bingung Ikut Pelatihan dengan Kartu Prakerja? Simak Tuntas Langkah ini!

Halaman:

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x