Peringatan Dini Cuaca Sulut 1 Desember 2021: Waspada Hujan Petir hingga Angin Kencang

- 1 Desember 2021, 01:35 WIB
Peringatan Dini Cuaca Sulut 1 Desember 2021: Waspada Hujan Petir hingga Angin Kencang
Peringatan Dini Cuaca Sulut 1 Desember 2021: Waspada Hujan Petir hingga Angin Kencang /Karawangpost/Pexels/ Yura Forrat

TERAS GORONTALO - Jika Anda berada di Provinsi Sulut dan ingin berpergian, alangkah baiknya berhati-hati dengan prakiraan cuaca.

Dilaporkan Teras Gorontalo dari laman resmi BMKG prakiraan cuaca Rabu, 1 Desember 2021 di Provinsi Sulut sebagian besar berawan dan disertai hujan ringan hingga petir.

Suhu udara di provinsi Sulut juga mencapai 19-23 derajat celcius dengan kelembapan 65 sampai 95.

Baca Juga: BMKG Keluarkan Peringatan Dini untuk 31 Daerah Indonesia 1 Desember 2021

BMKG juga mengeluarkan peringatan dini di Provinsi Sulut.

“Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Manado, Tomohon, Minahasa Selatan, Bolmong Timur, Dan Kep. Sitaro,” tulis BMKG di situs resminya.

Berikut perkiraan cuaca yang dikelaurkan BMKG Selasa, 1 Desember 2021:

1. Air Madidi. Pagi hujan ringan, siang hujan ringan, malam cerah berawan, dini hari hujan ringan.

2. Amurang. Pagi berawan, siang cerah berawan, malam berawan, dini hari hujan ringan.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah