One Piece Chapter 1054: 15 Fakta Menarik Seputar Yonkou Baru, Luffy Muda dan Teach Tua

- 18 Juli 2022, 11:38 WIB
One Piece Chapter 1054: 15 Fakta Menarik Seputar Yonkou Baru
One Piece Chapter 1054: 15 Fakta Menarik Seputar Yonkou Baru /YouTube Ken Chan/

TERAS GORONTALO - Fakta Menarik Yonkou baru dalam serial manga One Piece chapter 1054.

Dalam cerita manga One Piece chapter sebelumnya Monkey D. Luffy berhasil menjadi kaisar lautan atau Yonkou baru.

Dengan diraihnya capaian tersebut, setelah Luffy berhasil mengalahkan Kaido di Wano Kuni pada cerita One Piece.

Diketahui, sebelumnya Kaido dan Big Mom sudah menjadi Yonkou begitu lama pada serial One Piece, namun berhasil dijatuhkan para karakter Era Baru.

Baca Juga: One Piece: Ringkasan Tentang Gear 5 atau Sun God Nika Milik Luffy

Maka dari itu, setelah Luffy jadi Yonkou ada 15 fakta menarik seputar Yonkou pada serial manga One Piece selanjutnya.

Lantas, apa saja 15 fakta menarik tersebut?

Dilansir dari TikTok @wanpispedia, berikut 15 fakta menarik seputar One Piece Yonkou baru.

1. Monkey D. Luffy adalah Yonkou termuda sedangkan Marshall D. Teach memiliki umur paling tua.

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: TikTok @wanpispedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x