Berlibur di Ternate? Jangan Lupa Bawakan 3 Oleh-Oleh Khas Ini Untuk Keluarga

- 19 Januari 2024, 10:00 WIB
Seperti yang dikutip Teras Gorontalo dari berbagai sumber, berikut ini adalah rekomendasi oleh-oleh kuliner khas Ternate yang wajib kalian cicipi.
Seperti yang dikutip Teras Gorontalo dari berbagai sumber, berikut ini adalah rekomendasi oleh-oleh kuliner khas Ternate yang wajib kalian cicipi. /@ELKitchen/

TERAS GORONTALO - Terletak di timur Indonesia, Kota Ternate tidak hanya terkenal karena pemandangannya yang menakjubkan, tetapi juga karena kelezatan kuliner khasnya yang tak terlupakan.

Ada beberapa jenis oleh-oleh kuliner khas Ternate yang bisa menjadi pilihan anda ketika berkunjung disana.

Baca Juga: Berlibur di Maluku, Jangan Lupa Cicipi 5 Makanan Khasnya. Rekomendasi Banget Deh...

Sebagai kota yang memainkan peran penting dalam jalur perdagangan rempah-rempah, kota Ternate juga memiliki warisan kuliner yang mencerminkan kekayaan alam dan warisan budayanya.

Ternate dengan ciri khas kuliner nya tersebut, bisa menghadirkan para pecinta atau penjelajah kuliner.

Seperti yang dikutip Teras Gorontalo dari berbagai sumber, berikut ini adalah rekomendasi oleh-oleh kuliner khas Ternate yang wajib kalian cicipi.

1. Kue Bagea:

Kue ini terdiri dari dua varian, yaitu Bagea Kenari dan Bagea Biasa.

Bagea Kenari dihiasi dengan kenari yang memberikan rasa gurih yang khas.

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x