Kisi-kisi Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD MI Lengkap dengan Kunci Jawaban 2022

- 13 April 2022, 10:22 WIB
Ilustrasi kunci jawaban tema 9 kelas 4 SD MI halaman 116 subtema 3 kewajiban terhadap ketersediaan air.
Ilustrasi kunci jawaban tema 9 kelas 4 SD MI halaman 116 subtema 3 kewajiban terhadap ketersediaan air. /Kisi-kisi Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD MI Lengkap dengan Kunci Jawaban 2022//Pexels.com /Ylanite Koppens

A. dengki
B. congkak
C. pongah
D. ceroboh

Jawaban: D

9. Bacalah paragraf di bawah ini dengan teliti!

Hasil laut seperti karang, teripang, dan kepiting merupakan komoditas ekspor. Oleh karena itu, para nelayan kita harus pandai-pandai dalam membudidayakan dan memanen hasil laut tersebut, jangan sampai komoditas hasil laut dari luar negeri masuk ke Indonesia. Para generasi muda hendaknya ikut memikirkan pembangunan kelautan. Janganlah berpandangan bahwa laut adalah sesuatu yang menakutkan, tetapi harus sebaliknya, laut merupakan sahabat.

Gagasan utama paragraf di atas adalah ...

A. laut merupakan sahabat manusia
B. budi daya kelautan perlu diajarkan sejak dini
C. hasil laut merupakan komoditas ekspor
D. laut dan isinya perlu diadakan pembangunan

Jawaban: C

10. Bacalah dengan seksama kutipan puisi di bawah ini!

hari masih pagi
semangat kita terlalu dini untuk mati

Apakah isi pesan yang tersampaikan pada puisi di atas.....

Halaman:

Editor: Sitti Marlina Idrus

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x