Ngeri, Mihawk Tiba Di Beehive, Kurohige dan Garp Dibantai Oleh Cross Guild

4 Februari 2023, 14:55 WIB
Ngeri, Mihawk Tiba Di Beehive, Kurohige dan Garp Dibantai Oleh Cross Guild /Tangkap Layar (Youtube @Tamango Park)/

TERAS GORONTALO - Awal bulan februari banyak kejutan yang diberikan oleh Eiichiro Oda.

Salah satu kejutan yang diberikan Eiichiro Oda adalah munculnya Cross Guild di pulau Beehive.

Cross Guild merupakan organisasi yang diinisiasi oleh Crocodile kemudian mengajak Mihawk.

Dan ditambah lagi Buggy yang memiliki pasukan yang banyak. 

Baca Juga: Gorosei Tumbang! Im Sama Beraksi, Egghead dibuat Hancur dan Hilang dari Peta, Luffy dalam Bahaya....

Lalu, tiga orang mantan anggota Shichibukai tersebut membuat organisasi yang bernama Cross Guild.

Tujuan organisasi ini adalah melawan pemerintah dunia.

Organisasi ini dipimpin oleh Yonkou Buggy.

Ketika tiba di pulau Beehive, Mihawk langsung menebas seisi pulau Beehive.

Garp dan Kurohige yang masih bertarung tersebut, tiba-tiba terhenti melihat Mihawk yang menyerang pulau Beehive.

Disisi lain, Crocodile dan Buggy sudah siap untuk bertarung.

Mihawk yang menjadi aktor utama dalam pertarungan tersebut langsung mencari Garp.

Sebab, Garp merupakan angkatan laut yang hebat. 

Baca Juga: Fakta One Piece: Ternyata Karena 2 Pengkhianat Ini Sebabkan Bajak Laut Rocks Menghilang 

Disisi lain juga Mihawk sangat anti terhadap pemerintah dunia.

Garp pun terkejut dengan kedatangan Mihawk.

Pertarungan terjadi di pulau Beehive antara Garp melawan Mihawk.

Garp sempat kewalahan melawan Mihawk sebab, Garp sudah hampir kehabisan energi.

Sementara, Kurohige diperhadapkan dengan Crocodile.

Pertarungan antara awan hitam milik Kurohige dan Crocodile si manusia pasir.

Sementara Yonkou Buggy masih menjadi misteri, sebab Buggy datang hanya untuk mencari harta karun dari bajak laut Blackbeard.

Menarik untuk ditunggu pertarungan antara Cross Guild melawan Garp dan Kurohige.

Dan Pulau Beehive akan menjadi cerita terpanjang dalam episode One Piece. ***


Disclaimer : Tulisan ini dibuat untuk hiburan semata dan tidak ada maksud untuk mengubah cerita One Piece yang dikarang oleh Eiichiro Oda.

Editor: Gian Limbanadi

Tags

Terkini

Terpopuler