One Piece: 3 Karakter yang Memiliki Kisah Sad di Masa Lalu, No 2 Sampai Bisa Mengalahkan Yonko...

6 November 2023, 18:02 WIB
One Piece: 3 Karakter yang Memiliki Kisah Sad di Masa Lalunya, No 2 Sampai Bisa Mengalahkan Yonko... /

TERAS GORONTALO - Spoiler anime One Piece, memiliki banyak sekali karakter-karakter yang mempunyai masa lalu yang berbeda pula.

Namun disini, 3 karakter di anime One Piece yang memiliki masa lalu yang sampai bisa membuat para fans manangis.

Berikut nama dan kisah 3 karakter One Piece yang memiliki masa lalu buruk tersebut :

Baca Juga: One Piece: Bukan Shanks! Oda Ungkap Sosok Ayah dari Anak yang Digendong Makino, Ternyata Adalah...

1. Bartholomew Kuma

Bartholomew Kuma, pertama kali diperkenalkan di Dunia One Piece sebagai seorang Sicibukai.

Juga pada Arc Trialbark, kita mendengar bahwa Kuma menyebutkan Luffy memiliki teman-teman yang baik Dragon.

Yang berarti Kuma adalah bagian dari Pasukan Revolusioner yang didirikan Dragon ayah Luffy.

Namun, siapa sangka Kuma yang diperlihatkan pada manga One Piece chapter 1095 di ingatan Bonney.

Kuma memiliki kisah hidup yang sangat suram di One Piece, karena dikilas balik itu dirinya sudah menjadi budak saat masi kecil.

Itu karena Kuma yang diperlihatkan pada manga One Piece chapter 1095 itu, merupakan anak dari orang tua yang memiliki Ras Buccaneer.

Sehingga Kuma di One Piece, sejak kecil sudah menjadi budak dan melihat ibunya meninggal.

Dan ayahnya menghibur Kuma kecil dengan kisah seorang pejuang kebebasan yang disebut sebagai Dewa Matahari ''Nika" cerita itu membuatnya cukup bahagia.

Baca Juga: One Piece: Oda Ungkap Yonko yang Bisa Setara Dengan Gorosei, Ternyata Bukan Luffy...

2. Trafalgar D Water Law

Trafalgar Law ini diperkenalkan pada One Piece Arc Sabaody, sebagai salah satu Supernova.

Namun, Law juga memiliki kisah yang sedih itu diperlihatkan pada One Piece Arc Dressrosa.

One piece Arc Dressrosa itu terdapat kilas balik dari Law, yang ternyata adalah anak yang kehilangan orangtuanya.

Dan Law di anime One Piece ini, memiliki penyakit yang sudah tidak ada obatnya bahkan setiap Rumah Sakit menolak.

Hingga akhirnya di One Piece kilas balik itu, Corazon yang merupakan adik dari Doflamingo mendapatkan buah Ope Ope no Mi yang bisa menyembuhkan penyakit Law.

Namun di One Piece, kisah sad law itu berakhir dengan kematian Corazon yang ditembak oleh Kakanya sendiri yaitu Doflamingo.

Dari pengorbanan Corazon dan Buah Iblis yang diberikannya itu, Law sekarang sudah sangat hebat bahkan bisa mengalahkan salah satu Yonko.

Baca Juga: One Piece: Karir Akainu Terancam! Ternyata Pemerintah Dunia Telah Siapkan Calon Fleet Admiral Baru, Dia....

3. Senior Pink

Senior Pink diperkenalkan di Dunia One Piece itu saat dirinya, melawan Franky di Arc Dressrosa.

Dibalik penampilan dari Senior Pink, yang kita lihat pada One Piece Arc Dressrosa.

Ternyata, menyimpan kisah sad yang diperlihatkan pada kilas balik Senior Pink pada Dunia One Piece.

Kilas balik Senior Pink itu di Dunia One Piece, cukup sad karena dirinya telah kehilangan istri tercintanya.***

 

Editor: Agung H. Dondo

Tags

Terkini

Terpopuler