Teori One Piece, Daya Tahan Hidup Zoro Mengungguli Luffy?

- 8 Juli 2022, 17:23 WIB
Teori One Piece, Daya Tahan Hidup Zoro Mengungguli Luffy?
Teori One Piece, Daya Tahan Hidup Zoro Mengungguli Luffy? /tangkap layar YT OP Loverz/

TERAS GORONTALO – Tangan kanan Monkey D. Luffy, Roronoa Zoro si Pemburu Perompak diyakini memiliki daya tahan hidup yang mengungguli kaptennya sendiri.

Walau pun sering diperlihatkan keduanya dalam keadaan yang sama sekarat, tapi ada beberapa hal yang membuktikan bahwa daya tahan hidup Zoro mengungguli Luffy.

Mungkin banyak yang tidak setuju, mengingat Luffy bahkan juga punya daya tahan hidup, dari luka parah di saat di marineford dimana Zoro tidak terlibat.

Awalnya, penulis juga memikirkan hal yang sama bahwa Luffy jauh lebih unggul dari Zoro dalam hal daya tahan hidup. 

Baca Juga: One Piece Final Saga: Setelah Kalahkan Kurohige, Yonkou Luffy Jadi Lawan Terakhir Si Pemburu Bajak Laut, What?

Tetapi setelah terungkap bahwa Luffy memiliki kekuatan buah iblis tipe mhytical zoan mode Nika, hal itu terbantahkan.

Buah iblis tipe zoan diketahui memiliki keunggulan, dengan langsung memberikan kekuatan kepada pemiliknya termasuk daya tahan dan pemulihan.

Terlebih, kekuatan buah iblis Luffy masuk tipe mytical yang jauh lebih kuat dari tipe zoan biasa.

Sehingga masuk akal Luffy bisa bangkit berkali-kali dari keadaan sekarat dan bisa mengalahkan musuh-musuhnya. 

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah