Operasi Bariatric Berhasil Turunkan Berat Badan Melly Goeslaw Hingga 25 Kilogram

- 18 Juli 2022, 20:11 WIB
Operasi Bariatric Berhasil Turunkan Berat Badan Melly Goeslaw Hingga 25 Kilogram.
Operasi Bariatric Berhasil Turunkan Berat Badan Melly Goeslaw Hingga 25 Kilogram. / Instagram/@melly_goeslaw/

Meski diperuntukkan untuk para penderita obesitas, namun ternyata tidak semua orang dapat melakukan operasi Bariatric ini.

Terdapat beberapa persyaratan yang harus dipenuhi sebelum akhirnya seseorang menjalani operasi Bariatric, di antaranya :

- Indeks massa tubuh atau body mass index (BMI) mencapai angka lebih dari 35 dan memiliki bawaan penyakit

- Tidak sedang hamil

- Berat badan tidak juga turun meski telah menjalani diet ketat dan melakukan olahraga rutin

- Memiliki dua atau lebih penyakit kronis

- Tidak sedang mengonsumsi obat-obatan yang diketahui dapat menghambat proses operasi Bariatric.

Baca Juga: Ucapkan Happy ARMY Day, V BTS Unggah Foto Berbahaya di Media Sosial

Setelah seseorang memenuhi persayaratan tersebut di atas, maka operasi Bariatric bisa segera dilakukan.

Namun sebelum itu, perlu untuk diketahui terkait jenis operasi Bariatric yang ada, sebelum mengaplikasikannya kepada pasien.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Instagram @melly_goeslaw


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x