Fakta Bijuu dan Jinchuuriki Mudah Ditangkap Akatsuki di Serial Naruto

- 3 September 2022, 19:32 WIB
Fakta Bijuu dan Jinchuuriki Mudah Ditangkap Akatsuki di Serial Naruto
Fakta Bijuu dan Jinchuuriki Mudah Ditangkap Akatsuki di Serial Naruto /Instagram @einerd.com.br/

Baca Juga: Benarkah Uzumaki Naruto Masih Yang Terkuat di Konoha Meski Tanpa Kurama? Simak Ulasannya! 

2. Matatabi

Merupakan bijuu ekor dua, yang bentuknya seperti kucing yang terbuat dari api berwarna biru, wujud dan namanya terinspirasi dari legenda kucing hantu Jepang berekor dua dan tanaman Matatabi yang sangat menarik bagi kucing.

Bijuu ini disegel ke dalam tubuh seorang kunoichi bernama Yugito dari Desa kumogakure.

Matabi memiliki kemampuan nafas api dan tak ketinggalan jurus pamungkasnya yaitu bijuudama, walaupun dengan kekuatan yang besar, akhirnya bisa dikalahkan oleh anggota Akatsuki yaitu Hidan dan Kakuzu.

3. Isobu

Bijuu berekor tiga ini berbentuk seperti kura-kura, namun dengan cangkang berduri seperti kepiting, dia juga memiliki tangan dan kaki seperti manusia.

Namanya diambil dari hantu laut yaitu Isonade, dia adalah Bijuu pertama yang muncul dalam keadaan liar, tapi Bijuu ini tidak memiliki kepandaian untuk mengontrol kekuatannya, sehingga menurut Deidara kemampuannya hanya satu tingkat lebih tinggi dari hewan biasa.

Awalnya isobu disegel di tubuh Rin, oleh desa Kirigakure pasca perang dunia Shinobi ketiga.

Namun Rin menyadari hal itu, karena Isobu disegel dalam tubuh Rin hanya untuk menghancurkan Konoha.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah