Alasan Terbesar Akainu Bisa Kalahkan, Memperebutkan Posisi Fleet Admiral Berakhir Pengkhianatan

- 24 November 2022, 19:48 WIB
Alasan Terbesar Akainu Bisa Kalahkan, Memperebutkan Posisi Fleet Admiral Berakhir Pengkhianatan
Alasan Terbesar Akainu Bisa Kalahkan, Memperebutkan Posisi Fleet Admiral Berakhir Pengkhianatan /Tangkapan Layar Instagram @one_piece_fan_forever

TERAS GORONTALO - Aokiji no Kuzan pernah bertarung melawan Sakazuki Akainu, dimana dari pertarungan tersebut menyisakan bekas yang membuat pulau Punk Hazard terbagi menjadi dua.

Pertarungan antara Aokiji dan Akainu diperuntukan untuk memperebutkan posisi sebagai Fleet Admiral menggantikan Sengoku.

Sebelumnya dua karakter itu yakni Aokiji dan Akainu adalah seorang Admiral bersama dengan salah satu karakter lainnya yaitu Borsalino.

Di antara tiga Admiral hanya Aokiji dan Akainu yang saling bertarung memperebutkan posisi Fleet Admiral yaitu kedudukan tertinggi di Angkatan Laut.

Pertarungan antara Aokiji dan Akainu berlangsung selama 10 hari, yang berakhir dengan kemenangan Sakazuki.

Baca Juga: Benarkan Sosok Ini Pemilik Topi Jerami Sebelum Roger? Pemimpin Kerajaan Kuno

Karena kekalahan yang dialami Aokiji dia pun keluar dari Angkatan Laut, walaupun pernah sama-sama menduduki posisi Admiral namun Kuzan harus dikalahkan Sakazuki.

Ada sebuah alasan yang mengakibatkan Aokiji bisa kalah dari Akainu, hal tersebut juga berkaitan dengan kekuatan buah iblis yang mereka miliki.

Dimana Aokiji adalah pengguna buah iblis Hie Hie no Mi, dengan begitu semua benda yang disentuk oleh Kuzan akan berubah menjadi Es.

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah