One Piece 1073: Akhirnya Terungkap, Zoro Mengalahkan Kaku Karena Buah Iblis Dari Vegapunk

- 24 Januari 2023, 10:48 WIB
One Piece 1073: Akhirnya Terungkap, Zoro Mengalahkan Kaku Karena Buah Iblis Dari Vegapunk
One Piece 1073: Akhirnya Terungkap, Zoro Mengalahkan Kaku Karena Buah Iblis Dari Vegapunk /

TERAS GORONTALO - Cerita One Piece semakin menarik pada chapter 1073 akan ada banyak kejutan lagi. 

Mungkin fans One Piece akan sepakat jika Eiichiro Oda merupakan ilustrator yang selalu memberikan kejutan. 

Sebab, pada chapter One Piece 1073 juga Eiichiro Oda membongkar bahwa mana Zoro pengguna buah iblis. 

Zoro merupakan salah satu karakter yang hebat dalam cerita One Piece. 

Baca Juga: Luar Biasa! Seraphim Ternyata Diciptakan Untuk Melindungi Luffy Sang Dewa Nika Reinkarnasi Joy Boy

Disisi lain Zoro adalah tangan kanan dari kapten bajak laut Topi Jerami. 

Hal menarik dari Zoro ketika bertarung, ia menggunakan teknik tiga pedang. 

Zoro juga karakter yang unik, selain menyukai minuman sake, ia juga selalu berlatih otot tangannya.

Kekurangan dari Zoro adalah ketika berjalan selalu kehilangan arah. 

Baca Juga: One Piece 1073 : Flash Back Penderitaan Kuma Membuat Bonney Harus Lakukan ini, Ada Kaitannya Sama Ibu Luffy?

Kekurangan tersebut merupakan dampak dari Zoro yang tidak menggunakan buah iblis. 

Di pulau Egghead, melihat situasi pertarungan antara Kaku dan Zoro. 

Vegapunk tiba-tiba memberikan buah iblis kepada Zoro. 

Vegapunk merupakan salah satu pencipta buah iblis, seperti buah iblis dari Momonosuke yang menurutnya produk yang gagal. 

Baca Juga: Eiichiro Oda Beber 3 Karakter Siap Bantu Luffy Keluar Dari Pulau Egghead

Tapi, buah iblis yang diberikan oleh Vegapunk kepada Zoro bukanlah produk yang gagal. 

Buah iblis tersebut adalah duplikat dari buah iblis Uo Uo no Mi model Seiryu. 

Zoro pun mampu membuat dirinya menjadi naga biru yang hebat. 

Kekuatan Zoro ini akan berpotensi seperti kekuatan Kaido. 

Baca Juga: Akagami no Shanks Langsung Mengeluarkan Teknik Haoshoku Haki Saat Berhadapan Dengan Kid

Dengan kekuatan ini yang didapatkan oleh Zoro melalui buah iblis. 

Kaku pun ketar-ketir melihat kekuatan dari Zoro. 

Sehingga Kaku membuat dirinya menjadi mode awakening. 

Awakening dari Kaku terlihat seperti awakening dari Rob Lucci. 

Baca Juga: One Piece 1073: Rob Lucci Terdesak

Yang dimana diselimuti oleh awan hitam di bagian tubuhnya. 

Melihat situasi tersebut, Zoro tanpa berpikir panjang langsung menyerang Kaku. 

Dengan berubah menjadi naga, Zoro pun mampu menyerang Kaku dengan sekali serangan. 

Dan untuk meyakinkan kekalahan Kaku, Zoro pun menggunakan teknik tiga pedang. 

Baca Juga: Terungkap Misteri Baru Dalam Serial One Piece 1073, Ternyata Zoro Kloningan Dari Ryuma?

Teknik ini di kolaborasi dengan kekuatan buah iblisnya. 

Hanya dengan serangan ini Kaku pun telah kalah di tangan Zoro. ***

Disclaimer : Artikel ini dibuat untuk hiburan semata dan tidak ada maksud untuk mengubah cerita One Piece yang dikarang oleh Eiichiro Oda.

Editor: Agung H. Dondo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah