Dijuluki Pendekar Pedang Terbaik, Ternyata Dracule Mihawk Berasal dari Ras Mengerikan ini..

- 19 Februari 2023, 13:03 WIB
Dijuluki Pendekar Pedang Terbaik, Ternyata Dracule Mihawk Berasal dari Ras Mengerikan ini..
Dijuluki Pendekar Pedang Terbaik, Ternyata Dracule Mihawk Berasal dari Ras Mengerikan ini.. /Tangkapan layar YouTube ShadowFlame

TERAS GORONTALO – Salah satu sosok pendekar pedang yang tak pernah terkalahkan dalam pertaruangan dunia One Piece yaitu Dracule Mihawk.

Dalam dunia One Piece, sosok Mihawk merupakan seorang pendekar pedang yang masih banyak disembunyikan rahasianya. Mihawk juga merupakan sosok guru pedang bagi Rorona Zoro.

Hingga pada manga One Piece 1075, tidak ada pendekar pedang manapun yang mampu mengalahkan petarung mengerikan Dracule Mihawk tesebut.

Yang bisa dikatakan Dracule Mihawk merupakan sosok jawara yang sangat kuat yang belum tertandingi oleh karakter One Piece manapun pada pertempuran pedang.

Dracule Mihawk, seorang mantan anggota Shichibukai, dan juga merupakan seorang bajak laut tanpa kru.

Baca Juga: One Piece 1076: Sangat Singkat, Duet Zoro dan Luffy Tumbangkan Admiral Kizaru, Gorosei Saturn Bingung?

Mihawk memiliki tujuan untuk bisa berlayar bebas kemanapun dia inginkan tanpa dikejar oleh Pemerintah Dunia One Piece, hal itu merupakan salah satu tujuan Mihawk bergabung dengan Shichibukai.

Kemampuan Mihawk pun sudah tak diragukan lagi, pasalnya Mihawk mampu memotong sebuah gunung dengan menggunakan pedangnya.

Tidak hanya gunung, hanya dengan sekali tebas saja, Mihawk dapat membelah sebuah kapal raksasa dengan pedangnya.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: YouTube Crown Child


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x