Kurohige Menggila dan Mencapai Tahap Awakening Saat 1/3 Malam, Sun God Nika Lengser Dari Tipe Logia Terkuat

- 17 Maret 2023, 13:00 WIB
Kurohige Menggila dan Mencapai Tahap Awakening Saat 1/3 Malam, Sun God Nika Lengser Dari Tipe Logia Terkuat
Kurohige Menggila dan Mencapai Tahap Awakening Saat 1/3 Malam, Sun God Nika Lengser Dari Tipe Logia Terkuat /Tangkapan layar Facebook One Piece Indonesia/

TERAS GORONTALO - Kurohige adalah lawan yang haus benar-benar diperhitungkan, karena dirinya memiliki nakama yang cukup berbahaya.

Bukan hanya soal kekuatan, tapi strategi yang dimiliki Kurohige sangat sulit untuk dikalahkan. 

Kurohige memiliki tingkat kesabaran yang luar biasa dalam menggapai cita-cita ataupun mimpi dalam hidupnya. 

Baca Juga: Dendam Zoro Bisa Terbalaskan, Eiichiro Oda Tampilkan Sosok Gorosei Mars, Pembunuh Arashi di One Piece Spesial

Namun yang harus diperhatikan, Kurohige sangat ingin mewujudkan mimpinya, padahal disisi lain dirinya tidak pernah tertidur. 

Banyak sekali teori yang bertebaran bahwa Kurohige tidak pernah tertidur selama hidupnya. 

Tetapi selain mimpi dan ambisinya yang gilanya, kita juga perlu untuk jangan melupakan kekuatan buah iblis Kurohige yaitu Yami Yami no Mi. 

Yami Yami no Mi adalah buah iblis tipe Logia, dan yang sangat menarik adalah Kurohige tidak bisa menjadi Logia itu sendiri. 

Baca Juga: Eiichiro Oda Ungkap Kelemahan Zoro di One Piece 1079, S-Hawk Merangkum Sejarah Pertarungan Sang Ahli Pedang

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x