Oda Ungkap Fakta Bajrang Gun Milik Luffy dan Galaxy Impact Garp, Jurus Kuno yang Buat Dunia One Piece Bergetar

- 8 April 2023, 21:27 WIB
Eiichiro Oda Ungkap Fakta Bajrang Gun Milik Monkey D Luffy dan Galaxy Impact Milik Monkey D Garp, Jurus Kuno yang Buat Dunia One Piece Bergetar
Eiichiro Oda Ungkap Fakta Bajrang Gun Milik Monkey D Luffy dan Galaxy Impact Milik Monkey D Garp, Jurus Kuno yang Buat Dunia One Piece Bergetar /Gear 5/

Hakoku adalah jurus gabungan dari duo ras rakshasa Dorry dan Brogy.

Jurus ini sangat mirip dengan Hakai dari Kaido dan Big Mom, membutuhkan dua sumber kekuatan untuk melepaskannya.

Ternyata dari penamaannya pun, Hakai dan Hakoku sepertinya memang disengaja oleh Oda.

Bagaimana tidak? Bagian "Ha" pada Hakai dan Hakoku sama-sama menggunakan huruf Kanji "Ha" (覇) yang bisa diartikan "Penguasa"!

Kalau kedua teknik tersebut diartikan sendiri-sendiri, Hakai ini mengandung makna "Penguasa Lautan" sedangkan Hakoku memiliki arti "Penguasa Negara".

Penyebab Joy Boy dan Dewa Nika Kalah dari Im Sama Adalah Perang Saat Malam dan Dikhianati 20 Raja Kuno Semesta One Piece
Penyebab Joy Boy dan Dewa Nika Kalah dari Im Sama Adalah Perang Saat Malam dan Dikhianati 20 Raja Kuno Semesta One Piece

Baca Juga: Penyebab Kekalahan Joy Boy Mode Dewa Nika, Satu-Satunya Karakter One Piece yang Pernah 'By One' dengan Im Sama

Disclaimer: Sebagian artikel ini adalah teori dan hiburan semata tanpa ada maksud, menambah, mengurangi atau mengubah isi cerita One Piece karangan Eiichiro Oda.

***

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah