Eiichiro Oda Memang Tidak Terduga, Lord Buggy Kalahkan Luffy Sebagai Kandidat Raja Bajak Laut

- 28 April 2023, 19:20 WIB
Eiichiro Oda Memang Tidak Terduga, Lord Buggy Kalahkan Luffy Sebagai Kandidat Raja Bajak Laut
Eiichiro Oda Memang Tidak Terduga, Lord Buggy Kalahkan Luffy Sebagai Kandidat Raja Bajak Laut /Tangkap Layar Youtube SecondTime/

TERAS GORONTALO - Cerita anime One Piece sangat tergantung pada peran bajak laut yang dihadirkan oleh Eiichiro Oda.

Eiichiro Oda sendiri menobatkan 4 karakter yang menjadi Yonkou bajak laut di anime One Piece sekarang, Yaitu Kurohige, Shanks, Buggy dan Luffy.

Selain gelar Yonkou, gelar raja bajak laut juga sangat diincar oleh para bajak laut yang ada di anime One Piece.

Baca Juga: Sempat Dikecewakan Shanks, Lord Buggy Ramaikan Perburuan One Piece Demi Wujudkan Impian Terpendam!

Sampai saat ini, Eiichiro Oda belum memberikan gelar tersebut pada siapapun, terakhir kali, Roger lah yang disebut-sebut sebagai raja bajak laut.

Namun tentu saja setelah Roger tiada, tentu akan ada yang menggantikan peran Roger sebagai raja bajak laut.

Dan kandidat karakter yang paling memungkinkan akan menjadi raja bajak laut adalah para Yonkou. 

Baca Juga: Garp Panik, Kurohige Ternyata Punya Tentara Raksasa di Beehive

Namun sepertinya Shanks tidak berniat menjadi raja bajak laut, bahkan Shanks juga tidak mau mencari harta karun One Piece.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x