Jadi Ancaman Besar, Inilah 7 Teknologi Paling Mematikan di One Piece, Nomor 1 Paling Ditakuti Im Sama

- 29 Mei 2023, 13:24 WIB
Jadi Ancaman Besar, Inilah 7 Teknologi Paling Berbahaya di One Piece, Nomor 1 Paling Ditakuti Im Sama
Jadi Ancaman Besar, Inilah 7 Teknologi Paling Berbahaya di One Piece, Nomor 1 Paling Ditakuti Im Sama /Twitter Mincara Sama/

Vegapunk membuat teknologi ini dari hasil penelitian terhadap buah iblis Pika Pika no Mi dan mengaplikasikannya pada Pacifista dan Seraphim.

Sementara Franky agak berbeda, laser yang ia tembakkan bersumber dari cola.

4. Senjata Wabah
Adalah satu alasan kenapa Queen terkenal dengan julukan wabah, hal itu tidak terlepas dari senjata pemusnah massal yang ia ciptakan.

Teknologi yang satu ini bisa dikatakan yang paling tidak manusiawi karena dapat menyebarkan virus secara massal.

Untuknya Chopper dapat menciptakan anti virus sehingga dapat menyelamatkan banyak nyawa sewaktu perang di Wanokuni.

3.Bubble Gun
Siapa yang menyangka dibalik nama imut dari teknologi ini, ia memiliki kemampuan yang paling ditakuti oleh pemakan buah iblis, baik dari bajak laut maupun angkatan laut.

Senjata yang diciptakan Vegapunk mampu menembakkan gelembung yang terbuat dari energi laut, membuat pengguna buah iblis yang terkena gelembungnya akan segera lemas.

Tak hanya itu, senjata ini lebih dahsyat dari batu laut karena mampu membuat pengguna buah iblis terkuras energi hingga dapat menyebabkan kematian.

2. Seraphim
Vegapunk benar-benar menjadi momok menakutkan bagi para bajak laut melalui berbagai teknologi ciptaannya dalam dunia One Piece yang digunakan oleh pemerintah dunia.

Tidak ada yang meragukan kemampuan Seraphim sebagai senjata humanoid paling canggih dan paling tangguh disemesta One Piece.

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x