Gebang Wano Akhirnya Dibuka, Senjata Kuno Pluton Jatuh Ditangan . . .

- 26 Juli 2023, 15:05 WIB
Gebang Wano Akhirnya Dibuka, Senjata Kuno Pluton Jatuh Ditangan . . .
Gebang Wano Akhirnya Dibuka, Senjata Kuno Pluton Jatuh Ditangan . . . /Twitter @onepieceseeker/

Dimana informasi terkait senjata kuno Pluton saat ini sudah diketahui oleh beberapa orang mulai dari semua kelompok bajak laut Topi Jerami, Trafalgar Law, dan juga Caribou. Maka akan ada kemungkinan besar informasi terkait senjata tersebut bisa tersebar kepada banyak orang.

Orang yang sangat menginginkan senjata kuno Pluton adalah Crocodile, dengan mendapatkan informasi tersebut maka dia akan segera menuju ke Wano dengan kekuatan kelompok Cross Guild untuk mendapatkan senjata tersebut dari pulau Wano.

Kekuatan Cross Guild sangat sulit untuk dikalahkan karena ada beberapa orang kuat, diantaranya adalah Mihawk sang pendekar pedang terkuat di seluruh lautan One Piece.

Jika Crocodile dengan Cross Guild berhasil mendapatkan senjata kuno Pluton, maka kelompok mereka akan semakin menjadi ancaman besar bagi Angkatan Laut dan juga Pemerintah Dunia karena memiliki sebuah benda yang dianggap sangat berbahaya.

Momonosuke dan juga semua orang yang ada di pulau Wano termasuk Yamato tidak akan sanggup untuk menang melawan Cross Guild, maka dari itu mereka harus merelakan satu benda berharga dari pulau tersebut yakni senjata kuno Pluton.***

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah