Eiichiro Oda Ungkap Rivalitas Sejati Sepanjang Sejarah One Piece, Mereka Adalah...

- 4 September 2023, 20:05 WIB
Eiichiro Oda Ungkap Rivalitas Sejati Sepanjang Sejarah One Piece, Mereka Adalah...
Eiichiro Oda Ungkap Rivalitas Sejati Sepanjang Sejarah One Piece, Mereka Adalah... /

TERAS GORONTALO - Dalam Manga dan Anime One, banyak kisah yang selalu ditampilkan Eiichiro Oda.

Hampir seluruh aspek kehidupan para karakter One Piece berusaha dimunculkan oleh Oda Sensei.

Salah satunya adalah terkait rivalitas setiap para karakter One Piece yang telah berlangsung lama. 

Baca Juga: Teori One Piece 1092 : Kemunculan Shanks Buat Kizaru Terpojok, Luffy Kini Menuju Pulau...

Berbicara tentang rivalitas, teori ini mengungkap dua sosok One Piece yang dikutip Teras Gorontalo dari YouTube Anime Nogie.

Dikatakan teori ini, rivalitas sejati tersebut berlaku pada karakter Zoro dan Mihawk.

Dan hal itu sangat jelas digambarkan oleh Eiichiro Oda dalam serial One Piece tersebut.

Walaupun sepanjang time skip, Zoro melakukan permintaan kepada Mihawk agar dapat melatihnya. 

Baca Juga: Gorosei Panik, Armada Besar Bajak Laut Topi Jerami Bergerak Menuju Egghead  

Namun, karakter dalam One Piece yang ingin dikalahkan oleh Zoro adalah Mihawk.

Bahkan, Zoro sendiri menyematkan gelar pada dirinya sebagai sosok raja neraka.

Sementara Mihawk yang memiliki penampilan seperti pengusir setan, lengkap dengan kalung salib yang dia gunakan.

Bila saja Mihawk digambarkan oleh Eiichiro Oda sebagai karakter yang religius, Zoro pun berkata bahwa dirinya tidak akan pernah berdoa kepada dewa.

Tidak hanya itu, Mihawk juga telah mendapatkan gelar sebagai Marines Hunter. Sementara Zoro sebagai Pirates Hunter.

Ini memperlihatkan bahwa bahwa Eiichiro Oda memberikan gambaran tentang kedua sosok ini yang saling bertolak belakang satu sama lainnya dalam One Piece.

Dan membuat rivalitas Zoro dan Mihawk semakin semakin seru dan mendapat perhatian dari Nakama.

Disinilah kehebatan Eiichiro Oda dalam menciptakan sejumlah kisah rivalitas meskipun One Piece identik dengan komedi yang selama ini dihadirkan Oda.

Demikian teori tentang rivalitas sejati dalam One Piece yang telah ditampilkan Eiichiro Oda.****

Editor: Gian Limbanadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah