Teori Atau Fakta, Buah Iblis Milik Buggy di One Piece Bukanlah Paramecia, Oda Beri Petunjuk

- 18 Oktober 2023, 05:00 WIB
Teori Atau Fakta, Buah Iblis Milik Buggy di One Piece Bukanlah Paramecia, Oda Beri Petunjuk
Teori Atau Fakta, Buah Iblis Milik Buggy di One Piece Bukanlah Paramecia, Oda Beri Petunjuk /tangkap layar/

 

TERAS GORONTALO - Dalam manga dan anime One Piece, buah iblis merupakan sumber utama hampir setip karakter kuat dalam seri ini. 

Para fans One Piece tentu suda mengetahui hampir seluruh nama buah iblis dalam serial milik Eiichiro Oda.

Salah satunya buah iblis dalam manga One Piece adalah milik Yonkou dunia baru yakni Buggy

Baca Juga: Teori: Luffy Sekarat, Buah Iblis Hito Hito no Mi Diambil Gorosei Saturn

Dan ternyata tipe buah iblis miliknya Buggy masih menjadi perdebatan dikalangan fans One Piece.

Ternyata buah iblis milik Buggy bukanlah jenis Paramecia, sebagaimana dikutip Teras Gorontalo dari YouTube Maniak OP.

Dalam teori ini, dikatakan bahwa para fans One Piece telah "ditipu" oleh Eiichiro Oda terkait buah iblis milik Buggy.

Baca Juga: ONE PIECE: Ivankov Ternyata Dulu Seorang....

Pasalnya, "tipuan" itu adalah bahwa ternyata buah iblis Buggy bukan Paramecia, melainkan buah Mythical Zoan.

Buah iblis Buggy diperkirakan merupakan tipe dewa yang memiliki persamaan dengan Nika.

Para Nakama pasti tahu, Luffy dan Buggy selalu bersama sampai Arc terakhir dalam Anime One Piece.

Baca Juga: Oda Ungkap Hubungan Jinny dan Bonny di One Piece 1096, ternyata...

Kebersamaan mereka yaitu saat di Impel Down juga di Marineford dan juga saat ini Luffy dan Buggy menduduki kursi singgasana Yonkou. 

Dimana mereka berdua secara resmi telah menggantikan posisi Big Mom dan Kaido dalam sejarah One Piece.

Jauh sebelum Gear 5 ditampilkan Oda Sensei, Luffy dan Buggy merupakan dua sosok yang telah memakan buah iblis Paramecia yang sangat berbeda dari tipe lainnya.

Baca Juga: 3 Pesan Penting di Al Quran yang Bisa Buat Rumah Tangga Sakinah Mawaddah wa Rahmah

Buah iblis milik mereka berdua ini ternyata mode aktifnya hingga 24 jam. Bahkan disaat mereka pingsan pun masih tetap aktif. Mereka berdua pun kebal terhadap sengatan listrik . 

Dan juga kebal dari serangan dari pedang yang telah menghantamnya, sekalipun diserang secara mendadak oleh lawan-lawan? mereka dalam Anime One Piece.

Luffy pun sama seperti Buggy yang dapat memanjang saat berada didalam laut sekalipun. Yaitu seperti Buggy yang tetap terpisah meskipun diborgol baru laut.

Baca Juga: One Piece: Rahasia God Valley Terungkap! Ada Hubungan Dengan Buah Iblis? 

Tentu terlihat perbedaannya dengan Katakuri dan Mr1 dan Magellan yang selalu secara sadar untuk dapat mengaktifkan buah iblisnya.

Jika Monkey D Luffy sangat terkenal sebagai sosok Mythical Zoan, maka bisa dikatakan juga bahwa Buggy seharusnya merupakan Mythical Zoan tipe dewa.

Demikian teori tentang Buah Iblis Milik Buggy Bukanlah Paramecia untuk para Nakama Anime One Piece ketahui.***

Editor: Agung H. Dondo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah