One Piece: Inilah 8 Buah Iblis yang tak Mampu Dihadapi User Haki, Ternyata Nika Milik Luffy Ditakdirkan Meng..

- 4 Desember 2023, 12:07 WIB
One Piece: Inilah 8 Buah Iblis yang tak Mampu Dihadapi User Haki, Ternyata Nika Milik Monkey D Luffy Ditakdirkan Meng..
One Piece: Inilah 8 Buah Iblis yang tak Mampu Dihadapi User Haki, Ternyata Nika Milik Monkey D Luffy Ditakdirkan Meng.. /

TERAS GORONTALO - Inilah 8 buah iblis anti Haki yang terungkap dalam alur cerita manga One Piece. Satu diantaranya adalah Hito Hito no Mi model Nika milik Monkey D Luffy.

Merujuk dari databook One Piece, salah satu keunggulan awakening Luffy yang bersumber dari kekuatan Nika adalah mampu menangkal kekuatan Haki.

Dalam alur cerita, Nika atau Gear 5 merupakan wujud dari awakening Hito Hito no Mi model Nika. Wujud ini pertamakali ditampilkan pada One Piece chapter 1044 saat Luffy menghadapi Kaido di Wano.

Baca Juga: One Piece: Terungkap Alasan Roger Mau Membantu Garp saat Insiden God Valley, Ternyata Rocks D Xebec akan...

Haki merupakan satu-satunya cara untuk bisa menghadapi kekuatan buah iblis. Bahkan, dalam beberapa arc terakhir Oda sering menghadirkan cerita di mana Haki menjadi sesuatu yang lebih unggul dari kekuatan buah iblis.

Meskipun begitu, ternyata ada juga beberapa buah iblis yang kekuatannya sanggup untuk melampaui kekuatan atau kemampuan Haki. Kekuatan buah iblis Hito Hito no Mi model Nika menjadi momok dan ancaman bagi Pemerintah Dunia.

Pasalnya buah iblis tersebut dikenali Im Sama dan para Gorosei, alasannya, ternyata Nika sudah pernah dibangkitkan sebelumnya oleh Joy Boy 800 tahun lalu.

Dalam cerita One Piece terdapat beberapa buah iblis yang diketahui memiliki kekuatan yang jauh lebih besar dan lebih kuat dari kemampuan Haki.

Jumlahnya sendiri tidak banyak, dan biasanya buah iblis tersebut memang memiliki kekuatan yang unik. Seperti yang kita ketahui, para fans selalu membandingkan dua sumber kekuatan utama dalam cerita One Piece.

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x