Boruto Two Blue Vortex: Kenapa Ego Juubi Bernama Jura Mengincar Uzumaki Naruto?

- 4 Januari 2024, 06:00 WIB
 Boruto Two Blue Vortex: Kenapa Ego Juubi Bernama Jura Mengincar Uzumaki Naruto?
 Boruto Two Blue Vortex: Kenapa Ego Juubi Bernama Jura Mengincar Uzumaki Naruto? /Tangkapan layar dari Instagram duniaborutoid/

TERAS GORONTALO - Dalam dunia Shinobi, dari era Naruto sampai Boruto, Juubi adalah monster terkuat yang selalu diperlihatkan.

Dikenal juga sebagai Shinju, atau Pohon Dewa, Juubi adalah asal-usul dari semua chakra dan merupakan entitas yang sangat kuat dan berbahaya.

Code yang melanjutkan tekad dari Otsutsuki untuk menjaga Pohon Dewa atau Juubi, tapi dia malah membagi-bagi tubuh dari monster tersebut.

Lalu kemudian, Juubi yang telah di bagi-bagi menjadi seperti makhluk seperti manusia sepertinya memiliki pikiran atau kehendak sendiri.

Baca Juga: Two Blue Vortex: Boruto Resmi Menyandang Nama Otsutsuki, Akankah Identitas Shinobi Bisa Dipertahankan?

Kejadian tersebut, seperti Jura, yang mereka sebut juga sebagai Ego dari Juubi, memiliki keinginan sendiri dan tujuan tertentu.

Jura, Ego Juubi, mengincar Uzumaki Naruto karena beberapa alasan.

Pertama, Naruto adalah reinkarnasi dari Asura Otsutsuki, putra dari Hagoromo Otsutsuki, yang juga dikenal sebagai Rikudou Sennin atau Sage of Six Paths.

Asura dan saudaranya, Indra, telah bereinkarnasi berulang kali sepanjang sejarah, dengan Naruto dan Sasuke menjadi reinkarnasi terakhir mereka.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x