One Piece: Menguak Misteri Sosok Tenryuubito yang Melatih Mihawk Menjadi Pendekar Pedang Terkuat di Dunia

- 16 Mei 2024, 09:37 WIB
One Piece: Menguak Misteri Sosok Tenryuubito yang Melatih Dracule Mihawk Menjadi Pendekar Pedang Terkuat di Dunia
One Piece: Menguak Misteri Sosok Tenryuubito yang Melatih Dracule Mihawk Menjadi Pendekar Pedang Terkuat di Dunia /

Gorosei yang dimaksud adalah Gorosei botak yang memegang sebuah katana, teori ini sedikit masuk akal.

Karena dalam manga dan bukan anime yah, Dracule Mihawk awalnya memiliki mata berwarna merah seperti Raja Dunia One Piece, Im Sama.

Jadi mungkin saja, Dracule Mihawk sebenarnya adalah Tenryubito dari garis keturunan paling murni dan itu berarti.

Dracule Mihawk dibesarkan di tanah suci, karena Gorosei botak itu memiliki Shodai Kitetsu, salah satu dari 12 pedang kelas tertinggi.

Sangat masuk akal baginya untuk melatih Dracule Mihawk, karena sepertinya sosok ini merupakan petarung pedang yang sangat hebat.

Buktinya dia saat ini di Pemerintahan Dunia memegang kekuasan penting yaitu termasuk dari salah satu Five Elders atau Tenryubito.

ONE PIECE: Inilah 3 Misteri Pulau Laugh Tale yang Telah Eiichiro Oda Ungkap, Ternyata Gol D Roger Meng...
ONE PIECE: Inilah 3 Misteri Pulau Laugh Tale yang Telah Eiichiro Oda Ungkap, Ternyata Gol D Roger Meng...

Baca Juga: ONE PIECE: Inilah 3 Misteri Pulau Laugh Tale yang Telah Eiichiro Oda Ungkap, Ternyata Gol D Roger Meng...

Disclaimer: Sebagian artikel ini adalah teori dan hiburan semata, tanpa ada maksud menambah, mengurangi atau mengubah isi cerita One Piece karangan Eiichiro Oda. ***

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah