ONE PIECE: Pantas Fishman Island Menjadi Wilayah Kekuasaan Shirohige, Ternyata Berkaitan dengan Tenryuubito

- 21 Mei 2024, 12:00 WIB
One Piece: Alasan Fishman Island Menjadi Wilayah Kekuasaan Shirohige Terkuak, Menentang Para Tenryuubito dan..
One Piece: Alasan Fishman Island Menjadi Wilayah Kekuasaan Shirohige Terkuak, Menentang Para Tenryuubito dan.. /

TERAS GORONTALO - Setelah ribuan chapter akhirnya terungkap alasan Edward Newgate menjadikan Fishman Island sebagai wilayah dari bajak laut Shirohige.

Ternyata hal ini berkaitan dengan keputusan rival Roger ini untuk menentang pihak Tenryuubito atau kaum naga langit dan Pemerintah Dunia.

Baca Juga: ONE PIECE: Akhirnya Eiichiro Oda ungkap Wilayah Kekuasaan Yonkou Shanks, Ternyata..

Perlu diketahui bahwa Fishman Island atau Pulau Manusia Ikan merupakan wilayah netral atau tidak berafiliasi dengan Pemerintah Dunia One Piece.

Selain Fishman Island, masih ada Elbaf, God Valley, Hachinosu dan beberapa wilayah lainnya yang memang tidak dibawah kekuasan Pemerintah Dunia.

Shirohige memiliki nama asli Edward Newgate adalah seorang Yonkou, dimana setiap kaisar laut pastinya memiliki wilayah kekuasaan.

Wilayah kekuasaan Shirohige salah satunya adalah Fishman Island, dimana pada pulau tersebut merupakan tempat tinggal ras ikan seperti para putri duyung dan para manusia ikan.

One Piece: Alasan Fishman Island Menjadi Wilayah Kekuasaan Shirohige Terkuak, Menentang Para Tenryuubito dan..
One Piece: Alasan Fishman Island Menjadi Wilayah Kekuasaan Shirohige Terkuak, Menentang Para Tenryuubito dan..

Shirohige pun menjadikan pulau yang dihuni oleh para ikan itu sebagai salah satu wilayah kekuasaannya di Grand Line.

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah