Awas Burnout, Ini 6 Tanda Kamu Lelah Secara Mental, Salah Satunya Mudah Tersinggung

- 20 September 2022, 10:00 WIB
Awas Burnout, Ini 6 Tanda Kamu Lelah Secara Mental, Salah Satunya Mudah Tersinggung
Awas Burnout, Ini 6 Tanda Kamu Lelah Secara Mental, Salah Satunya Mudah Tersinggung /pixabay/

TERAS GORONTALO – Kondisi lelah secara mental atau burnout kadang disamakan dengan perilaku malas.

Ternyata lelah secara mental atau burnout itu berbeda dengan perilaku malas atau bermalas-malasan.

Sebuah tanda kamu sedang lelah secara mental atau burnout biasanya juga memiliki kesamaan dengan perilaku malas seperti rebahan dan banyak menghabiskan waktu di kamar dengan berdiam diri.

Biasanya orang yang Lelah secara mental juga tidak melakukan apa-apa, dan tidak melakukan banyak hal.

Baca Juga: Inilah 10 Kebiasaan yang Membantu Ratu Elizabeth II Bisa Hidup Hampir Seabad

Perilaku tersebut secara tidak langsung dianggap sebagai sebuah perilaku kemalasan.

Adapun kondisi lelah secara mental atau burnout yaitu kondisi dimana kita merasa sangat kelelahan bahkan dengan kegiatan sehari-hari sekalipun.

Berikut 6 tanda bahwa yang selama ini mungkin kamu sedang mengalami lelah secara mental dan bukan karena malas.

1. Merasa bukan lagi siapa-siapa

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah

Sumber: Youtube Abdi Suardin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x