5 Kontroversi Dibalik Kemegahan Piala Dunia 2022 Qatar, 6.500 Pekerja Meninggal hingga Suporter Bayaran

- 23 November 2022, 20:20 WIB
5 Kontroversi Dibalik Kemegahan Piala Dunia 2022 Qatar, 6.500 Pekerja Meninggal hingga Suporter Bayaran
5 Kontroversi Dibalik Kemegahan Piala Dunia 2022 Qatar, 6.500 Pekerja Meninggal hingga Suporter Bayaran /Vidio/

TERAS GORONTALO - Piala Dunia Qatar 2022 sudah dimulai. Opening ceremony berlangsung pada 20 November 2022 waktu Indonesia.

Piala Dunia 2022 Qatar akan berlangsung hingga 18 Desember 2022.

Di luar gegap gempita kemegahan turnamen sepak bola terbesar di dunia, rupanya ada sejumlah kontroversi di balik Piala Dunia 2022 Qatar.

Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Qatar kali ini mengundang banyak kontroversi.

Baca Juga: Kisah Kelam Dibalik Gemerlapnya Piala Dunia 2022 Qatar, 6.500 Pekerja Imigran Tewas dalam Pembangunan Stadion

Sebagai negara Arab pertama yang menggelar Piala Dunia, Qatar berharap ada 1,5 juta penggemar bola mengunjungi negara itu.

Perhelatan Piala Dunia 2022 Qatar disebut-sebut bakal menjadi ajang piala dunia termahal dalam sejarah turnamen sepak bola di dunia.

Dalam menyelenggarakan Piala Dunia 2022 Qatar, otoritas Qatar telah menghabiskan biaya 16 kali lipat lebih besar dari jumlah yang diinvestasikan oleh penyelenggara piala dunia sebelumnya, yakni Rusia.

Namun, tak sedikit kontroversi dibalik kemegahan Piala Dunia Qatar 2022 yang tak banyak diketahui.

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: ESPN The Sun The Washington Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x