BMKG Rilis 29 Wilayah Indonesia Dilanda Hujan Lebat, Senin 13 Februari 2023: Hati Hati Cuaca Ekstrem

- 12 Februari 2023, 02:00 WIB
BMKG Rilis 29 Wilayah Indonesia Dilanda Hujan Lebat, Senin 13 Februari 2023: Hati Hati Cuaca Ekstrem
BMKG Rilis 29 Wilayah Indonesia Dilanda Hujan Lebat, Senin 13 Februari 2023: Hati Hati Cuaca Ekstrem /PMJ/

TERAS GORONTALO – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG mengeluarkan peringatan dini hujan lebat di beberapa wilayah Indonesia.

Cuaca ekstrem hujan lebat yang dirilis BMKG berlaku untuk 20 daerah di Indonesia pada Senin 13 Februari 2023.

Jika Anda berada di 29 daerah ini dan ingin berpergian, alangkah baiknya memperhatikan peringatan dini cuaca ekstrem hujan lebat dari BMKG. Senin 13 Februari 2023.

Dilansir Teras Gorontalo dari laman resmi BMKG peringatan dini cuaca ekstrem Senin 13 Februari 2023. sebagian besar di 29 daerah berawan dan disertai hujan hingga petir.

“Waspada potensi hujan sedang hingga lebat disertai kilat hingga petir dan angin kencang di 29 wilayah Indonesia,” tulis BMKG dalam laman resminya.

Berikut 29 wilayah di Indonesia yang berpotensi dilanda cuaca ekstrem hujan lebat. Senin 13 Februari 2023.:

1. Aceh

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x