8 Sekolah Kedinasan 2023 di Indonesia Memiliki Masa Depan Cerah Langsung Diangkat Jadi ASN

- 28 April 2023, 11:28 WIB
8 Sekolah Kedinasan di Indonesia Memiliki Masa Depan Cerah Langsung Diangkat Jadi ASN
8 Sekolah Kedinasan di Indonesia Memiliki Masa Depan Cerah Langsung Diangkat Jadi ASN /Portal Purwokerto/Pexels/Anastasia Shuraeva

TERAS GORONTALO -- Terdapat 8 sekolah kedinasan di Indonesia, yang memiliki masa depan cerah.

8 sekolah kedinasan tersebut, akan langsung diangkat menjadi ASN (Aparatur Sipil Negara) di instansi terkait.

Biaya sekolah kedinasan ini, ditanggung oleh pemerintah dan para lulusannya tak perlu repot untuk mencari pekerjaan.

Berikut ini 8 sekolah kedinasan yang dilansir Teras Gorontalo dari kanal YouTube Republika Mahasiswa.

1. PKN STAN

PKN STAN merupakan sekolah kedinasan di bawah Kementerian Keuangan. PKN STAN memiliki 4 jurusan. Yakni:

- Jurusan Akutansi meliputi: D III Akutansi, D-IV Akutansi

- Jurusan Pajak yang mencakup DIII PBB/Penilai dan Diploma I Pajak,

-Jurusan Kepabeanan dan  Cukai meliputi D I Kepabeanan dan Cukai

Halaman:

Editor: Sitti Marlina Idrus

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x