Omset 5 Juta Per Hari, Ini 3 Ide Usaha yang Laris Manis di Bulan Ramadhan

- 7 Maret 2022, 14:50 WIB
Omset 5 Juta Per Hari, Ini 3 Ide Usaha yang Laris Manis di Bulan Ramadhan
Omset 5 Juta Per Hari, Ini 3 Ide Usaha yang Laris Manis di Bulan Ramadhan /Pexels.com/

Dia bisa memproduksi 500-1000 mukena dari melonjaknya permintaan tersebut, perkiraan omset yang dapat diraup menjelang bulan ramadhan sebesar 207 rupiah.

3. Pakaian muslim.

Menjelang bulan ramadhan penjual baju muslim di pasar tanah abang kebanjiran rezeki pasalnya dengan ramainya masyarakat yang datang berbelanja ke pasar tanah abang juga ikut menambah omset penjualan mereka.

Eri, salah satu penjual pakaian muslim yang berada di pasar tanah abang, pakaian muslim pria yang dijual di tokonya mulai dari harga 85.000 rupiah per potong hingga 185.000 per potong.

Pakaian muslim dengan berbagai motif ini didapatkan dari dalam dan luar negeri, pasokan pakaian muslim lokal didapatkan dari tasikmalaya, jawa barat.

Sedangkan beberapa pakaian import didapatkan dari malaysia hingga arab saudi.

Penjualan pakaian muslim menjelang dan selama bulan ramadhan pernah mengantongi omset hingga 500 juta perhari.

Angka ini melonjak dibandingkan hari biasanya yang berada di kisaran 200 juta, ide usaha ini sungguh menggiurkan.

Itulah ketiga ide usaha musiman di bulan ramadhan yang bisa kamu coba, semoga menginspirasi dan akan mendapatkan penghasilan tambahan.***

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah