Robot Tua yang Ditemukan Luffy Adalah Senjata Uranus? Hubungan Ryuguu dan Kerajaan Kuno Pada Abad Kekosongan

- 21 November 2022, 17:44 WIB
Robot Tua yang Ditemukan Luffy Adalah Senjata Uranus? Hubungan Ryuguu dan Kerajaan Kuno Pada Abad Kekosongan
Robot Tua yang Ditemukan Luffy Adalah Senjata Uranus? Hubungan Ryuguu dan Kerajaan Kuno Pada Abad Kekosongan /Tangkapan Layar Instagram @deehakii

Bahkan beberapa fans One Piece menduga bahwa robot kuno itu adalah salah satu dari tiga senjata kuno yang legendari di dunia One Piece.

Dimana ada tiga senjata kuno yang sangat dikenal yaitu Pluton, Poseidon, dan Uranus. Sebelumnya Luffy sudah menemukan dua senjata kuno yaitu Poseidon yang ternyata adalah makhluk hidup Putri Duyung Shirahoshi dan juga Pluton yang diduga sebagai sebuah senjata perang.

Dimana dua senjata kuno Pluton dan Poseidon tersebut dikenal sebagai bahan penghancur yang sangat dahsyat yang pernah diciptakan. 

Beberapa kemungkinan juga berlaku dengan senjata kuno Uranus juga memiliki daya penghancur yang sangat dahsyat juga.

Baca Juga: Spoiler One Piece 1068 : Bukan Luffy Tapi Bonney Yang Akan Menghidupkan Robot Kuno

Hal tersebut memiliki kesamaan dengan robot kuno yang ditemukan Luffy di pulau EggHead.

Robot kuno tersebut juga pastinya memiliki daya penghancur yang cukup kuat karena benda tersebut pernah digunakan untuk menyerang Mariejoa yang pastinya dijaga oleh orang-orang yang kuat.

Walaupun belum ada penjelasan yang jelas mengenai robot kuno itu memiliki hubungan dengan Uranus serta memiliki kaitan dengan kerajaan Ryugu yaitu terletak di Pulau Manusia Ikan.

Dimana seseorang yang berasal dari Elbaf diduga mengetahui tentang kejadian di Abad kekosongan adalah karakter dengan nama Jarul yaitu seorang raksasa berumur 408 Tahun jika dia masih hidup.***

Foto : Tangkapan Layar Instagram @deehakii

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x