Tak Ribet Hanya dengan Sekali Klik Bisa Download Video dan Foto di Instagram Tanpa Aplikasi

- 7 Juli 2022, 09:40 WIB
Tak Ribet Hanya dengan Sekali Klik Bisa Download Video dan Foto di Instagram Tanpa Aplikasi
Tak Ribet Hanya dengan Sekali Klik Bisa Download Video dan Foto di Instagram Tanpa Aplikasi /Freepik

TERAS GORONTALO -  Berikut tutorial untuk mendownload atau mengunduh video reels Instagram secara mudah dan gratis.

Untuk mendownload video Reels Instagram bisa dilakukan tanpa menggunakan aplikasi tambahan, yakni cukup dengan web.

Mengunduh tanpa aplikasi, video yang ada di jejaring sosial seperti Instagram sebenarnya tidak sulit.

Baca Juga: Ucapan Selamat Idul Adha 2022 Bisa Dibagikan di WhatsApp, Facebook dan Instagram

Sebagai pengguna, Anda mempunyai banyak cara agar bisa menyimpan video dari Instagram. 

Simak cara download video dan foto di Instagram tanpa menggunakan aplikasi dilansir dari Purbalingga Pikiran Rakyat di bawah ini:

1. Pilih video atau foto yang ingin di download.

2. Klik simbol titik tiga di bagian pojok atas Instagram.

3. Salin linknya atau salin tautan.

4. Kemudian pilih link website atau situs download video dan foto Instagram, link tersebut antara lain:

-https://igram.io/

-https://snapinsta.app/

-https://sssinstagram.com/

-https://www.save-insta.com/

-https://snapsave.app/download-video-instagram.

5. Paste link yang telah disalin dari Instagram ke link website yang dipilih.

6. Klik 'view' atau 'download'.

7. Kemudian akan muncul pilihan mengenai apakah sudah benar ini yang akan didownload, jika sudah benar maka tekan download.

8. Setelah itu akan muncul detail waktu pengunduhan dan file akan tersimpan di folder HP anda.

Jadi itulah mengenai cara download video dan foto di Instagram tanpa aplikasi dan tanpa ribet tentunya. ***

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x