Catat, Ini Persiapan yang Perlu Dilakukan Sebelum Berangkat Kerja di Luar Negeri

- 30 Maret 2023, 19:11 WIB
Catat, Ini Persiapan yang Perlu Dilakukan Sebelum Berangkat Kerja di Luar Negeri
Catat, Ini Persiapan yang Perlu Dilakukan Sebelum Berangkat Kerja di Luar Negeri /pixabay/

TERAS GORONTALO - Ketika ingin kerja di luar negeri, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum berangkat.

Hal utama adalah tentu mencari dan mengikuti beberapa jalur yang sudah disediakan.

Seperti mendaftar di perusahaan asing, mengikuti program Working Holiday atau juga bisa melalui program magang atau kegiatan volunteer. 

Baca Juga: Inilah 10 Arti Mimpi Pertanda Dibanjiri Rezeki dalam Waktu Dekat

Jika Anda merencanakan kerja di luar negeri, dilansir dari Twitter @dhiyanazifa, berikut beberapa hal yang mungkin bisa Anda lakukan agar mempermudah proses dalam pencarian dan pendaftaran kerja di luar negeri :

1. Meriset jenis pekerjaan yang diinginkan dan di negara mana Anda ingin bekerja.

Pastikan sudah mempertimbangkannya dengan matang, sebab pindah ke negeri orang bukan suatu hal yang mudah. 

Baca Juga: Buya Yahya Ungkap Amalan Doa Agar Hutang Bisa Lunas

Anda bisa menggunakan bantuan analisis SWOT untuk mempermudah pengambilan keputusan.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x