Netizen Cecar Keberadaan Dokter Spesialis Radiologi Faisal, Polisi Jawab Begini

- 23 Mei 2022, 13:25 WIB
Netizen Cecar Keberadaan Dokter Spesialis Radiologi Faisal, Polisi Jawab Begini
Netizen Cecar Keberadaan Dokter Spesialis Radiologi Faisal, Polisi Jawab Begini /tangkap layar Facebook UDhin Dg SituRu/

Ketiga, kenapa harus pergi menyerahkan bantuan di malam hari dan uang yang di bawa cukup banyak dan lagi pula situasinya tidak terlalu urgen dan darurat (emerjensi)?
."

"Keemapt, jika terjadi kecelakaan lalulintas pasti kendaraanya rusak lecet atau rusak parah dan dokter yg jadi korban kecelakaan pasti berada di dekat kendaraannya atau terhempas tidak terlalu jauh dari tempat kejadi.

Kelima, siapakah orang yang pertama menemukan kendaraannya dan apa hubungannya dengan dokter ? apakah ada hubungan secara kekeluargaan maupun ada sangkut paut dengan urusan atau bisnis ?."


"Keenam, terkait meme tulisan yang viral di Medsos yg bahasanya sangat religius dan seakan-akan memberikan signal dan firasar bahwa dokter akan pergi utk selama-lamanya, pertanyaannya kapan dan dari mana meme tulisan itu ditemukan. Apakah dokter betul yang tulis ?

Ketuju, apakah akhir-akhir ada hal-hal yang mungkin perlu dicurigai atau apakah dokter ada masalah baik itu masalah pribadi (Privat) maupun masalah publik ?."

 

"Kedelapan, dugaan kecelakaan dan kasus perampokan sepertinya belum memenuhi kriteria karena kayaknya tidak ditemukajn di sekitar TKP dan konon tidak ada barang-barang berharga yang hilang.

Saran saya kepada pihak kepolisian atau semua pihak yang membantu menemukan dokter, harus meminta keterangan yang detail dan dapat dipercaya terutama dari keluarga dekat dokter termasuk istrinya, teman dekat istrinya, keluarga dan pihak-pihak yang punya hubungan kekerabatan, persahabatan dan atau bisnis.

Akhirnya berharap dan berdoa semoga dokter segera ditemukan dan semoga semua perasangka dan analisa yang kurang berkenan juga bisa dimaklumi."

Baca Juga: Hari ke 17 Tidak Bisa Ditemukan Dokter Spesialis Radiologi Faisal? Ini Kata Polisi dan Temuan Terbaru

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah