Film KKN di Desa Penari, SimpleMan Ungkap 9 Fakta Berikut

- 29 Mei 2022, 17:15 WIB
Terungkap, Adegan Panas Ayu dan Bima di film KKN di Desa Penari, SimpleMan Ungkap 9 Fakta Berikut
Terungkap, Adegan Panas Ayu dan Bima di film KKN di Desa Penari, SimpleMan Ungkap 9 Fakta Berikut /Instagram.com/@mdpictures_official

Hal ini bertujuan untuk membuat cerita agar semakin menarik, tak hanya itu ada beberapa bagian yang dikurangi oleh karakter-karakter di dalamnya termasuk narasumber.

"Bisa disimpulkan cerita yang saya tulis ini tidak murni sama dengan cerita yang saya dengar karena ada bagian-bagian yang lebih lebihkan dan saya kurangi karena alasan saya sendiri" tutur SimpleMan

3. Ada dua narasumber asli cerita KKN di Desa Penari ini ditulis dalam dua sudut pandang berbeda.

Yang rupanya memang diambil dari dua sudut pandang, ternyata narasumber kedua ini adalah karakter asli KKN Desa Penari yang disamarkan menjadi sosok bernama Nur dalam cerita tersebut.

Baik SimpleMan maupun kedua narasumber sama-sama mengaku kaget, bahwa cerita mereka seakan dan berkesinambungan satu sama lain.

"Melengkapi kejadian yang mba' Widya nggak paham dan mendengar cerita dari mba' Nur mbak Widya sama kagetnya dengan saya, kok ceritanya seperti berkesinambungan akhirnya saya tulis itu Dan mungkin lebih cocok dijadikan dua thread." ujar SimpleMan

4. Akun anonim dipakai penulis (SimpleMan) demi menjaga privasi dari cerita-cerita tersebut.

Penulis yang sering membagikan kisah-kisah mistis di akun twitternya ini pun mengakui bahwa dirinya lebih memilih menggunakan akun anonim.

Bahkan dirinya tidak ingin sesumbar di media sosial.

Banyak orang yang menebak jika sosok SimpleMan adalah mahasiswa yang juga ikut serta dalam KKN Desa Penari tersebut, karena penuturannya yang begitu lengkap dan jelas.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: YouTube RONJI TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah