Dokter Faisal dan Sang Istri Chyntia Kornelius Pamer Kemesraan di Ruang Periksa Polres Tolitoli

- 2 Juni 2022, 18:03 WIB
Dokter Faisal dan Sang Istri Chyntia Kornelius Pamer Kemesraan di Ruang Periksa Polres Tolitoli
Dokter Faisal dan Sang Istri Chyntia Kornelius Pamer Kemesraan di Ruang Periksa Polres Tolitoli /

Informasi yang dihimpun Teras Gorontalo ia juga berprofesi dokter. "Saya pribadi mewakili suami saya memohon maaf yang sebesar-besarnya pada seleuruh masyarakat Toli-toli untuk keresahan ketidaknyamanan yang terjadi berkaitan dengan kepergian suami saya," kata dia.

"Saya mohon dari teman-teman media, Alhamdulillah saya percaya doa ini yang dijabah yang menuntun, yang memberikan Allah sehingga Allah memberikan petunjuk memuntun pihak Kepolisian berhasil mengungkapnya," tutur dia.

Baca Juga: Permintaan Yellow Notice kepada Interpol untuk Pencarian Putra Ridwan Kamil Telah Diterbitkan

"Karena saya sendiri juga tidak bisa berbuat apa-apa jika tidak dibantu bapak-bapak dari pihak kepolisian," ucapnya lagi.

Sementara itu, Kapolres AKBP Ridwan Raja Dewa mengaku, saat ini dokter Faisal masih berstatus wajib lapor.

"Statusnya wajib lapor. Kemudian, kasusnya ini tidak ada unsur pidana," ujar Kapolres AKBP Ridwan Raja Dewa.***




Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah