Ini Tanggapan IDI Tolitoli Soal Sanksi Tegas Terhadap Kasus Dokter Spesialis Radiologi Faisal

- 7 Juni 2022, 13:10 WIB
Ini Tanggapan IDI Tolitoli Soal Sanksi Tegas Terhadap Kasus Dokter Spesialis Radiologi Faisal
Ini Tanggapan IDI Tolitoli Soal Sanksi Tegas Terhadap Kasus Dokter Spesialis Radiologi Faisal /Toni Kamajaya/Media Pakuan

TERAS GORONTALO -- Kasus dokter spesialis radiologi Faisal, hilang tanpa jejak, sempat mengejutkan publik.

Alih-alih dikaitkan dengan hal mistis maupun perampokan, dokter spesialis radiologi Faisal, malah kabur dengan wanita lain.

Buktinya, saat polisi menggrebek kamar di sebuah penginapan, dokter spesialis radiologi Faisal, sedang bersama wanita lain.

Alhasil, dokter spesialis radiologi Faisal, sempat mendapat kecaman dari publik, gegara kasus ini.

Di sisi lain, organisasi tempat merumpunnya dokter spesialis radiologi Faisal, yakni Ikatan Dokter Indonesia (IDI) sudah melakukan sanksi tegas.

Diketahui, dokter spesialis radiologi Faisal, sempat menjabat sebagai Sekretaris IDI Tolitoli.

"Jabatan sekretaris IDI yang diemban dokter Faisal, sudah diganti," ujar Ketua IDI Tolitoli, dokter Moh Sofyan spesialis bedah.

Dia meminta, kepada masyarakat untuk tidak mengenalisir kasus dokter spesialis Faisal, ke hal profesi.

"Ini adalah masalah personal, jangan dikaitkan dengan profesi. Perlu kami tegaskan organisasi profesi tidak masuk ranah privat," katanya. 

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: Teras Gorontalo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x