Habib Rifky Alaydrus Ceritakan Orang yang Tidak Terkenal di Bumi, Namun Terkenal di Langit

- 8 Juni 2022, 16:04 WIB
Habib Rifky Alaydrus Ceritakan Orang yang Tidak Terkenal di Bumi, Namun Terkenal di Langit
Habib Rifky Alaydrus Ceritakan Orang yang Tidak Terkenal di Bumi, Namun Terkenal di Langit /Erix Exvrayanto/

TERAS GORONTALO - Habib Rifky Alaydrus ceritakan orang yang tidak terkenal di bumi tapi terkenal di langit.

Kisah seseorang yang sangat di kenal di langit tapi tidak terkenal di bumi kata Habib Rifky Alaydrus ada di zaman nabi Muhammad SAW.

Habib Rifky Alaydrus, menceritakan bahwa orang yang tidak terkenal di bumi tapi di langit terkenal karena bakti anak terhadap orang tua yang begitu luar biasa.

Saking luar biasa nya pengabdian orang ini kepada orang tua, kata Habib Rifky Alaydrus dirinya sangat dimuliakan di mata Allah. 

Baca Juga: Bird Dikritik Netizen, Rekaman Percakapan Gatick dan Kekasih Tangmo Nida Viral di Media Sosial

Dilansir Teras Gorontalo, dari YouTube Habib Rifky Alaydrus ceritakan Uwais Al Qarni orang yang tidak terkenal di bumi namun di langit begitu terkenal.

Habib Rivky Alaydrus mengatakan bahwa zaman nabi Muhammad SAW, ada seseorang bernama Uwais Al Qarni berbakti kepada orang tua tak tanggung-tanggung.

Orang tua Uwais Al Qarni buta, bahkan saat orang ini ingin bertemu nabi tidak punya kesempatan karena mengurus orang tuanya.

Bahkan orang tuanya melarang bertemu nabi Muhammad SAW padahal dia lahir di zaman itu. 

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: YouTube Habib Alaydrus


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x