Salman Rushdie Sang Penghina Nabi Ditikam di Amerika, Ini Profilnya

- 14 Agustus 2022, 12:52 WIB
Salman Rushdie Sang Penghina Nabi Ditikam di Amerika, Ini Profilnya
Salman Rushdie Sang Penghina Nabi Ditikam di Amerika, Ini Profilnya /Pikiran-Rakyat.com/

 

TERAS GORONTALO - Salman Rushdie penulis buku Ayat-ayat setan atau The Satanic Verses ditikam di Amerika Serikat.

Salman Rushdie diketahui ditikam sebanyak 15 kali saat menghadiri event di Institusi Chautauqua New York Amerika Serikat.

Bahkan dalam penikaman yang dialami Salman Rushdie itu saat memberikan pidato mengenai ruang kebebasan di Amerika.

Salman Rushdie diketahui mengalami luka tikaman di bagian leher dan dada saat di Amerika, sang penghina Nabi Muhammad itu kini sedang dirawat di rumah sakit.

Baca Juga: Pernah Ancam Brigadir J, Ini Salah Satu Ajudan Ferdy Sambo Diduga Kompori Sang Jenderal Eksekusi Yosua

Polisi di Amerika pun kini sudah mengamankan pelaku penikaman terhadap Salman Rushdie tersebut.

Polisi di Amerika juga diketahui telah melakukan identifikasi terhadap pelaku percobaan pembunuhan terhadap Salman Rushdie.

Tersangka penikaman telah diketahui pihak kepolisian Amerika, seperti dikutip Teras Gorontalo dari Reuters.

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw

Sumber: Pikiran Rakyat Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x