Benarkah Brigadir J Lecehkan Putri Candrawathi di Magelang Pada 7 Juli 2022? Simak Faktanya

- 2 September 2022, 08:26 WIB
Benarkah Brigadir J Lecehkan Putri Candrawathi di Magelang Pada 7 Juli 2022? Simak Faktanya
Benarkah Brigadir J Lecehkan Putri Candrawathi di Magelang Pada 7 Juli 2022? Simak Faktanya /tangkapan layar YouTube Polri TV/

TERAS GORONTALO - Kasus pembunuhan Brigadir J oleh Ferdy Sambo dengan motif awal adanya pelecehan seksual terhadap Putri Candrawathi terus menjadi misteri, sampai diselidiki oleh Komnas HAM.

Betapa tidak, isu tentang pelecehan seksual yang dilakukan Brigadir J terhadap Putri Candrawathi ini, saat ini kian rumit dengan munculnya sosok Om Kuat yang diduga sebagai selingkuhan dari istri Ferdy Sambo itu.

Namun begitu, fakta mencengangkan diungkap Komnas HAM terkait dengan dugaan pelecehan seksual Brigadir J terhadap Putri Candrawathi.

Baca Juga: Akhirnya Terungkap Penampakan Tubuh Brigadir J Usai Ditembak, Bocor ke Publik, Sama Seperti di Rekonstruksi?

Lewat kanal youtube Komnas HAM RI, diungkap 5 kesimpulan, dimana salah satunya menyangkut pelecehan seksual Brigadir J ke Putri candrawathi.

Dikutip Teras Gorontalo dari Pikiran Rakyat, pada artikel berjudul "Isi Lengkap Lima Kesimpulan Komnas HAM di Kasus Brigadir J, Ada Soal Kekerasan Seksual", Komisioner Komnas HAM Beka Ulung Hapsara merinci lima kesimpulan dari hasil penyelidikan mereka tersebut.

1. Telah terjadi peristiwa kematian Brigadir J pada 8 Juli 2022 di rumah dinas eks Kadiv
Propam di Duren Tiga Nomor 46 Jakarta Selatan.

Baca Juga: Brigadir J Tewas, Terungkap 2 Sosok Misterius yang Provokasi Sambo, dan Pesan Putri Candrawathi Kepada Om Kuat

2. Peristiwa pembunuhan Brigadir J dikategorikan sebagai tindakan Extra Judicial Killing

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah