Putra Sulung Jadi Raja Charles III Inggris, Inilah Daftar 10 Bangsawan Calon Penerus Tahta Ratu Elizabeth II

- 10 September 2022, 04:05 WIB
Putra Sulung Jadi Raja Charles III Inggris, Inilah Daftar 10 Bangsawan Calon Penerus Tahta Ratu Elizabeth II
Putra Sulung Jadi Raja Charles III Inggris, Inilah Daftar 10 Bangsawan Calon Penerus Tahta Ratu Elizabeth II /witter @elliyather/

7. Lilibet Diana Mountbatten-Windsor

Lahir pada 4 Juni 2021, Lilibet Diana Mountbatten-Windsor, merupakan putri kedua pasangan Pangeran Harry dam Meghan Markle.

Putri yang saat ini berusia 1 tahun itu, menjadi penerus tahta Kerajaan Inggris yang berada di urutan ketujuh.

6. Archie Mounbatten-Windsor

Urutan keenam penerus tahta Kerajaan Inggris, diduduki oleh Archie Mounbatten-Windsor, yang saat ini telah menginjak usia 3 tahun.

Pangeran kecil kelahiran 6 Mei 2019 ini, merupakan putra sulung dari pasangan Pangeran Harry dan Meghan Markle.

5. Pangeran Harry

Pangeran Harry merupakan putra bungsu pasangan Charles dengan istri pertamanya, mendiang Putri Diana, yang saat ini bergelar Duke of Sussex.

Dia berada di urutan kelima sebagai penerus tahta Britania Raya, setelah ayahnya, Raja Cahrles III, kakaknya Pangeran William, dan ketiga anak saudara, yaitu Pangeran George, Putri Charlotte dan Pangeran Louis.

4. Pangeran Louis dari Cambridge

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw

Sumber: Washington Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah