Menuju Vonis! Inilah Kisah Hidup Ferdy Sambo Dari Muda Hingga Jadi Terdakwa Pembunuhan Brigadir J

- 12 Februari 2023, 11:38 WIB
Menuju Vonis! Inilah Kisah Hidup Ferdy Sambo Dari Muda Hingga Jadi Terdakwa Pembunuhan Brigadir J
Menuju Vonis! Inilah Kisah Hidup Ferdy Sambo Dari Muda Hingga Jadi Terdakwa Pembunuhan Brigadir J /YouTube Wartawan Lurus/

Baca Juga: New Suzuki Baleno 2023 Resmi Hadir di Indonesia, Simak Spesifikasi dan Harga Pasarannya

Ferdy Sambo bersekolah dan menamatkan sekolah dasarkan, sehingga melanjutkan pendidikan di SMP Negeri 6 Ujung Pandang. 

Saat menimba ilmu di Ujung Pandang, Ferdy Sambo berjumpa  dan menjalin asmara dengan Putri Chandrawathi yang merupakan seorang anak jendral TNI. 

Setelah lulus, keduanya pun melanjutkan ke sekolah Favorit yakni SMA Negeri 1 di Ujung Pandang pada 1988 hingga 1991.

Teman sekolah nya mengatakan Ferdy Sambo saat dulu memiliki nama panggilan yakni "Peppi".

Ferdy Sambo dikenal sebagai sosok pria yang baik dan aktif di kegiatan Ekstrakurikuler semasa sekolah. 

Hubungan Ferdy Sambo dan Putri Chandrawathi sempat renggang pada tahun 1991,setelaj Ferdy Sambo sudah menjadi taruna di Akpol sedangkan Putri melanjutkan pendidikan sebagai dokter gigi saat itu. 

Baca Juga: Beringas! Law Ternyata Sudah Buat Luffy Abadi, Gorosei Tak Berguna, Kurohige Tidak Dapat Apa-apa

Tidak lama, hanya dalam hitungan 3 tahun Ferdi sambo akhirnya resmi menyandang Inspektur polisi 2 atau Ipda setelah lulus Akpol pada tahun 1994.

Dalam karir perdana nya, Ferdy Sambo mendapat tugas pertamanya sebagai perwira Samapta atau pamapta di Polres Metro Jakarta Timur pada tahun 1995

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x