WASPADA! BMKG Keluarkan Peringatan Dini 3 Harian di Jawa Timur dari Tanggal 24 - 26 Desember 2021

- 24 Desember 2021, 12:15 WIB
BMKG keluarkan peringatan dini 3 harian di Jawa Timur dari tanggal 24 - 26 Desember 2021
BMKG keluarkan peringatan dini 3 harian di Jawa Timur dari tanggal 24 - 26 Desember 2021 /Pixabay.com/Boboshow

 

TERAS G ORONTALO – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), mengeluarkan peringatan dini 3 harian untuk wilayah Provinsi Jawa TImur.

Hal ini dilansir Teras Gorontalo dari Instagram resmi BMKG melalui @infobmkgjuanda dalam postingannya, Jumat 24 Desember 2021.

Dari hasil prakiraan cuaca yang dikeluarkan BMKG tersebut, dihimbau untuk mewaspadai cuaca ekstrem mulai dari hujan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang sesaat pada.

Baca Juga: BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem 33 Wilayah Indonesia Jumat 24 Desember 2021: Waspada Hujan Disert

24 Desember 2021

- Pagi hari di wilayah Batu dan Kabupaten Pasuruan.

- Siang sore hari di wilayah Surabaya, Sidoarjo, Kab. Mojokoerto, Gresik, Lamongan, Tuban, Bojonegoro, Jombang, Nganjuk, Kab. Madiun, Kota Madiun, Ngawi, Magetan, Ponorogo, Pacitan, Trenggalek, Tulungagung, Kab. Blitar, Kota Blitar, Kab. Malang, Batu, Kab. Pasuruan, Kota Pasuruan, Kab. Probolinggo, Kota Probolinggo, Lumajang, Jember, Bondowoso, Situbondo dan Banyuwangi.

- Malam hari di wilayah Tuban, Bojonegoro dan Sampang

- Dini hari di wilayah Sumendap

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Instagram @infobmkgjuanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah