One Piece Chapter 1054 Spoiler: Pemilik Pedang Hitam Adalah Ryokugyu, Begini Kekuatannya

29 Juni 2022, 07:34 WIB
One Piece Chapter 1054 Spoiler: Pemilik Pedang Hitam Adalah Ryokugyu, Begini Kekuatannya /Tangkap layar Toei Animation USA/

TERAS GORONTALO - One Piece chapter 1054 mungkin akan memperlihatkan pemilik pedang hitam yang sangat kuat dan dipegang oleh Ryokugyu (Green Bull).

Admiral Ryokugyu pada chapter 1054 One Piece dipercaya memiliki salah satu pedang hitam terkuat, dan membuat Luffy dan Zoro harus berhati-hati dengan pedang tersebut.

Seperti diketahui, Ryokugyu (Green Bull) datang ke Wano Kuni untuk memenggal kepala Yonkou Luffy pada chapter 1054 One Piece.

Hal tersebut dilakukan Ryokugyu karena ingin membuktikan kepada Akainu jika ia merupakan Admiral yang kuat.

Baca Juga: One Piece Chapter 1054 Spoiler, Kurohige Incar Buah Iblis Luffy, Shanks Mengamuk

Namun, benarkah Admiral Ryokugyu akan memenggal kepala Yonkou Luffy menggunakan pedang hitamnya?

Tentu hal ini baru dugaan saja, karena sebelum chapter 1054 tayang, kita semua hanya bisa berasumsi sesuai dengan teori kita masing-masing.

Dilansir Teras Gorontalo dari kanal YouTube Bengkel Anime pada tanggal 29 Juni 2022, simak ulasannya.

Artikel berikut ini akan membahas One Piece chapter 1054 mengenai Ryokugyu pemilik pedang hitam, ini bisa saja menjadi kabar burukl bagi Luffy dan Zoro.

Seperti diketahui, Admiral Ryokugyu ditampilkan nyata Eiichiro Oda pada chapter sebelumnya.

Admiral Ryokugyu (Green Bull) yang memiliki nama asli Aramaki memiliki kekuatan buah iblis yang tidak bisa diremehkan.

Berkat kekuatannya Admiral Ryokugyu yang datang ke Wano Kuni membuat lingkungan sekitarnya menjadi hijau dan terlihat hidup kembali.

bahkan, Admiral Ryokugyu menyerap nutrisi para bajak laut hewan buas yakni King dan Queen di Wano Kuni.

Hal ini yang menjadi jawaban kenapa Admiral Ryokugyu bisa bertahan selama tiga tahun tanpa makan.

Namun, ada dugaan jika Admiral Ryokugyu (Green Bull) adalah pendekar pedang yang kuat.

Ini terlihat dari pedang hitam yang dibawa oleh Admiral Ryokugyu.

Menariknya pedang Admiral Ryokugyu terlihat hitam seperti pedang kokuto.

Pedang hitam yang dibawa Admiral Ryokugyu pun tidak bersarung.

Dari penglihatan sekilas pedang hitam Admiral Ryokugyu mirip pedang Shushui miliki Ryuma.

Bukan hal yang mustahil bahwa pedang Admiral Ryokugyu adalah pedang hitam yang muncul dalam cerita One Piece.

Dalam cerita One Piece ada tiga kategori pedang yakni pedang meito, pedang yang populer, kedua pedang Hyoto, terakhir adalah pedang kokuto.

Ketiga pedang tersebut merupakan pedang yang memiliki kekuatan yang luar biasa.

Untuk pedang meito dengan melihat fisiknya orang lain sudah bisa menebak pedang apa itu.

Sedangkan Hyoto merupakan pedang misterisu dan terkutukm, pedang Hyoto sendiri memiliki efek samping pada penggunanya.

Dan untuk pedang kokuto ini adalah jenis pedang tertinggi, Untuk mendapatkan pedang hitam ini tidak bisa sembarangan orang.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Finneas O'Connell 'Break My Heart Again', Putus Tanpa Sebab

Sejauh ini baru ada dua pedang yang termasuk pedang hitam yakni Yoru dan Shusui.

Jika benar pedang Admiral Ryokugyu adalah pedang hitam, maka ini sangat luar biasa.

Ini bisa menjadi tanda bahaya bagi Luffy dan Zoro yang kemungkinan besar akan menghadapi Admiral Ryokugyu di Wano Kuni nanti.

Itu karena Admiral Ryokugyu jika memiliki pedang hitam berarti dia adalah pendekar pedang yang kuat.

Apalagi Admiral Ryokugyu  juga pemakan buah iblis, itu artinya kekuatannya akan semakin kuat jika bersama dengan pedang hitam tersebut.***

 

Disclaimer: Pembahasan One Piece chapter 1054 ini bersifat teori maka bisa benar tau salah. Artikel Ini dibuat untuk kepentingan hiburan saja dan tidak bermaksud mendahului isi dari cerita tersebut.

 

Editor: Sitti Marlina Idrus

Sumber: YouTube Bengkel Anime

Tags

Terkini

Terpopuler