One Piece: 4 Karakter Yang Diduga Kuat Adalah Anggota Holy Knight, Nomor 3 Bikin Mata Melotot

14 Mei 2023, 17:00 WIB
One Piece: 4 Karakter Yang Diduga Kuat Adalah Anggota Holy Knight, Nomor 3 Bikin Mata Melotot / tangkap layar Twitter @Muklis, Eric_am, mrbeckman./

TERAS GORONTALO - Saat ini cerita One Piece dikejutkan dengan kemunculan sosok Holy Knight yang diduga sangat kuat.

Holy Knight ini dimunculkan oleh Eiichiro Oda lewat percakapan para petinggi pasukan revolusi yaitu Sabo, Ivan Koff, dan Dragon.

Dalam percakapan tersebut Dragon menyingung adanya keterlibatan Holy Knight dalam mengatasi negara-negara yang memberontak.

Baca Juga: One Piece 1083 Versi Raw : 9 Anggota Ksatria Suci Bakal Memicu Perang Besar, Ternyata Memiliki Senjata Kuno

Selian itu Dragon juga mengungkap bahwa jumlah Holy Knight atau ksatria suci tersebut berjumlah 9 orang.

Lantas siapa saja kah anggota Holy Knight tersebut?

Berikut Teras Gorontalo akan menyajikan 4 karakater yang diduga kuat sebagai anggota Holy Knight.


1. Shanks

Nama Shanks sempat mencuat usai chapter 1083 rilis, Shanks sendiri digadang-gadang sebagai anggota Holy Knight.

Baca Juga: One Piece : Im Sama Perintahkan Hal ini Pada Ksatria Suci, Sabo Balas Dendam Karena Kejadian Di Lulusia

Hal tersebut tak lepas dari sosok Shanks yang begitu misterius, sakin misteriusnya Shanks ia bahkan bisa bertemu Gorosei secara langsung.

Selian itu gerak-gerik Shanks juga patut dicurigai, sebab kemungkinan besar seluruh pergerakan Shanks adalah misi yang diberikan oleh Im Sama

Karena koneksi inilah banyak yang menduga Shanks adalah anggota Holy Knight yang diberi hak istimewa.

2. Mihawk

Nam Dracule Mihawk masuk dalam daftar ini bukan tanpa alasan, sebab Mihawk sangat dicurigai sebagai anggota Holy Knight.

Baca Juga: 3 Karakter di One Piece yang Masih Hidup Dan Bisa Membaca Poneglyph

Kecurigaan tersebut terjadi karena Mihawk adalah rival abadi Shanks, bahkan Shirohige mengakui hal tersebut.

Selain itu gelar yang diemban Mihawk sebagai pendekar terkuat bisa menjadi pentunjuk bahwa Mihawk adalah anggota Holy Knight.

Petunjuk lainnya adalah Mihawk adalah seorang bajak laut yang tak memiliki Kru bajak laut.

Hal tersebut Mihawk lakukan karena ia tak mau identitasnya sebagai anggota Holy Knight terungkap.

3. Higuma Sih Bandit Gunung

Nama yang ketiga tentunya buat mata melotot, sebab Higuma adalah seorang bandit gunung yang telah dikabarkan tewas sejak lama.

Nama Higuma masuk dalam daftar ini karena penampilannya yang sepintas mirip dengan sosok Holy Knight.

Dimana penampilan Higuma yang memakai jubah serta pedang yang hampir sama.

Oleh karena itu Higuma bisa dipastikan adalah seorang anggota Holy Knight.

Meski ia dikabarkan telah tewas, akan tetapi Higuma bisa saja selamat dengan cara memotong perut monster laut.

4. Benn Beckmann

Nama terakhir di dalam daftar ini adalah Benn Beckmann, Benn Beckmann sendiri wakil kapten bajak laut Akagami.

Benn Beckmann dan Shanks pun kemiripan yang sama yaitu sama-sama memiliki sisi yang misterius.

Sakin misteriusnya sosok Benn Beckmann inj diduga adalah anggota Holy Knight yang berpartner dengan Shanks.

Selain itu kemampuan Benn Beckmann yang setara dengan Yonkou bisa menjadi alasan bahwa ia adalah anggota Holy Knight.

Oleh karena itu Benn Beckmann sangat tempat di masukan dalam daftar ini.

Dan itulah 4 karakter yang diduga kuat sebagai anggota Holy Knight.***

Disclaimer: Tulisan ini dibuat untuk hiburan semata dan tidak ada maksud untuk mengubah cerita One Piece yang dikarang oleh Eiichiro Oda.

 

Editor: Viko Karinda

Tags

Terkini

Terpopuler