Bukan Zoro, Ternyata Inilah Pendekar Pedang di One Piece yang Sebanding Dengan Mihawk

- 25 Oktober 2022, 14:11 WIB
Bukan Zoro, Ternyata Inilah Pendekar Pedang di One Piece yang Sebanding Dengan Mihawk
Bukan Zoro, Ternyata Inilah Pendekar Pedang di One Piece yang Sebanding Dengan Mihawk /Tangkapan Layar Instagram @opmangaart69

TERAS GORONTALO - Roronoa Zoro dikenal sebagai salah satu karakter dalam manga One Piece yang handal dalam berpedang.

Sejak kecil Zoro sudah melatih dirinya untuk mahir bertarung menggunakan pedang, dimana dia juga adalah pengguna tiga pedang saat bertarung.

Sebagai seorang pengguna pedang, Zoro memiliki impian untuk bisa menjadi pendekar pedang terkuat di dunia dalam seri One Piece.

Walaupun keinginan Zoro menjadi pendekar pedang terkuat belum terwujud hingga saat ini belum tercapai karena dia harus menghadapi lawan yang sangat kuat.

Pendekar pedang terkuat dalam manga One Piece saat ini adalah Dracule Mihawk, dimana Mihawk memiliki kemampuan di atas rata-rata orang biasa.

Baca Juga: One Piece : Bukti Buah Iblis Luffy Menjadi Counter Kekuatan Blackbeard, Kurohige Akan Kalah Dengan Cara Ini

Dengan kemampuan yang dimilikinya Mihawk bahkan tergabung dalam anggota Shichibukai yaitu berisikan tujuh orang Bajak Laut kuat yang bekerja sama dengan Pemerintah Dunia.

Pertama kali Mihawk dimunculkan saat arc Baratie, kemampuannya sebagai pendekar pedang terkuat diperlihatkan yaitu bisa membela kapal menjadi dua hanya dalam satu tebasan.

Mihawk juga disebut-sebut sebagai rival dari seorang Yonkou yakni Shanks, sehingga tidak ada yang ingin bermasalah dengan di mata elang itu.

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah