3 Buah Iblis dan Kelemahan Alaminya

- 3 November 2022, 16:21 WIB
3 Buah Iblis dan Kelemahan Alaminya
3 Buah Iblis dan Kelemahan Alaminya /tangkap layar facebook Animenia/

TERAS GORONTALO - Kita tahu bahwa buah iblis One Piece memiliki kelemahan alami.

Bukan air laut, bukan batu laut yang di maksud, namun sesuatu yang secara alami menjadi lawan dari kekuatan buah iblis tersebut.

Berikut daftar kelemahan dari buah iblis, dirangkum Teras Gorontalo dari berbagai sumber:

1. Suna-suna no mi

Crocodile dengan Suna Suna no Mi miliknya lemah dengan air, namun semua pengguna buah iblis juga lemah dengan air bukan? 

Baca Juga: Kuat Ma'ruf Tundukkan Kepala, Samuel Hutabarat: Lihat Kesini Biar Saya Lihat Bola Matamu

Kelemahan Suna Suna no Mi lebih besar dari itu. Bagi pemakan buah iblis jenis lain seperti Luffy, mereka tidak kenapa-kenapa kalau sekedar kehujanan atau kecipratan air.

Bagi Crocodile, kehujanan atau disiram air membuat kekuatan Logia-nya tidak berguna. Tubuhnya akan memadat, dan dia bisa dipukul tanpa Haki.

Bahkan ternyata bukan hanya air, Luffy bisa memukul Crocodile juga dengan bantuan darah.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x