Hiken No Sabo, Julukan Baru Sang Kaisar Api Usai Menyelamatkan Para Budak di Marijoa

- 19 Mei 2023, 06:12 WIB
Hiken No Sabo, Julukan Baru Sang Kaisar Api Usai Menyelamatkan Para Budak di Marijoa
Hiken No Sabo, Julukan Baru Sang Kaisar Api Usai Menyelamatkan Para Budak di Marijoa /

TERAS GORONTALO - Dalam manga One Piece terdapat 2 karakter yang memakan buah iblis Mera Mera no mi. 

Karakter tersebut ialah Ace dan Sabo, Ace sendiri terlebih dahulu menggunakan buah iblis Mera Mera no mi.

Sedangkan Sabo baru memakannya saat arc Dressrosa atau tepatnya ketika Ace sudah lebih dulu wafat.

Baca Juga: Ternyata Bukan Shanks, Akhirnya Eiichiro Oda Ungkap Rahasia 9 Holy Knight di Semesta One Piece

Ace sendiri wafat saat perang Marineford, dan sejak itulah banyak orang yang memburu buah iblis tersebut. 

Disisi lain Ace dan Sabo ternyata memiliki jurus yang sama, dan salah satu jurusan tersebut Hiken.

Hiken sendiri berarti tinju api, Hiken juga seakan melekat kepada Ace, sampai-sampai Ace memilik julukan Hiken no Ace.

Namun baru-baru ini ada teori yang menyebutkan bahwa Eiichiro Oda telah mengkonfirmasi bahwa julukan Hiken telah disematkan kepada seseorang. 

Dan seseorang tersebut adalah Sabo, Sabo sendiri dalam beberapa kesempatan sering menggunakan jurusan yang sama dengan yang dimiliki oleh Ace.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah