HIATUS! Eiichiro Oda Sempat Tampilkan Peringkat Bounty Baru 11 Karakter One Piece Usai Garp Jadi Bajak Laut

- 8 Juni 2023, 17:12 WIB
HIATUS! Eiichiro Oda Sempat Tampilkan Peringkat Bounty Baru 11 Karakter One Piece Usai Garp Jadi Bajak Laut
HIATUS! Eiichiro Oda Sempat Tampilkan Peringkat Bounty Baru 11 Karakter One Piece Usai Garp Jadi Bajak Laut /Kurohige as Marshall D Teach/

2. Gol D. Roger - 5.564.800.000 Belly

Pemerintah Dunia tak main-main memberi bandrol kepada Gol D Roger, sang Raja Bajak Laut.

Sebagai pemilik harta karun One Piece, Roger menjadi sosok yang berjasa dalam operasi pemusnahan Bajak Laut ROCKS atau lebih dikenal dengan insiden God Valley (Lembah Dewa).

Roger dan Garp bahu membahu melawan Rocks D Xebec dan armadanya, aliansi kedua karakter ini akhirnya berhasil membunuh Xebec yang menjadi ancaman bagi Tenryuubito (Kaum Naga Langit).

Namun jasanya saat insiden God Valley justru tidak dianggap, bahkan Pemerintah Dunia menetapkan harga kepalanya sebesar 5,5 Miliar Belly.

Bounty tersebut adalah yang tertinggi dan bertahan selama 40 tahun terakhir sebelum pada akhirnyaaaaaaaaaaaa...

1. Monkey D Garp - 5.721.490.000 Belly

Mengejutkan, itulah kata yang paling tepat untuk menggambarkan momen ini.

Belum sebulan bahkan chapter One Piece 1081 belum dirilis, Monkey D Garp langsung dibandrol dengan harga paling tinggi.

Hal ini tentu sangat mengejutkan, pasalnya Garp adalah sosok 'pemula' di semesta 'Perbajaklautan'.

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah